Menu

Mode Gelap

Daerah · 20 Feb 2022

Kantongi 4 Suara, Edwan Mendaftar Caketum Askab Donggala Periode 2022-2026


					Photo : Istimewa Perbesar

Photo : Istimewa

NETIZ.ID,Donggala — Berbekal dari 4 suara pada pemilihan Asosiasi Kabupaten (Askab) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Donggala, siap mendaftar sebagai Calon Ketua Umum (Caketum) periode -2026.

Diketahui pemilihan Ketua Umum () Askab akan digelar pada senin (21/2/2022) pekan depan di salah satu café yang berada dikota .

Hal itu dikatakan Edwan sapaan akrabnya saat dikonfirmasi oleh media. Minggu (20/2/2022)

Edwan mengatakan bahwa semua ini adalah dukungan dari teman-teman pecinta sepakbola terlebih lagi dari teman yang ingin mengembalikan kejayaan persepakbolaan kabupaten Donggala.

Selain itu kata dia, dirinya didorong habis-habisan oleh Asosiasi pelatih serta Komunitas pecinta sepakbola di kabupaten Donggala. Sejak awal organinasi itu menginginkan dirinya maju untuk menjadi ketua umum Askab Donggala.

“Teman memberi dukungan dan hak suara, yaa saya maju. Lagipula memang kita tidak bisa pungkiri selama ini persepakbolaan kabupaten Donggala sangat memprihatinkan,” Ucap pengusaha muda dan juga politisi ini.

Pemilik club Persduta (persatuan sepak bola Donggala utara) ini juga melanjutkan bahwa sekarang sudah saatnya yang muda bekerja untuk mengembalikan kejayaan sepakbola Donggala.

“Satu keinginan saya yang kuat yakni merubah sepak bola Donggala ini menjadi lebih baik, payung besarnya itu. Donggala memiliki banyak potensi, punya banyak hal yang bisa digali, jika iklimnya bagus potensi itu akan keluar dengan sendirinya,” tuturnya.

Kendati demikian menurut Edwan hal ini akan tercapai jika instrumen-instrumen yang nanti akan disiapkan dan didukung oleh semua komponen. Demikian pelatih yang berlisensi C ini. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Tim SAR Gabungan Cari Korban Hilang di Perkebunan Luwuk Banggai

19 Januari 2025 - 20:35

FTIK UIN Datokarama Palu Siap Jalani Asesmen Lapangan untuk Prodi MPI

19 Januari 2025 - 20:28

UIN Datokarama

Forum dan Ormas Tolak Festival Persahabatan Palu, Tuntut Lokasi Ditinjau Ulang

18 Januari 2025 - 06:29

Aliansi Jaga Aqidah

Komunitas Lari TRI Gelar Event Lari HUT ke-6, Dihadiri Ribuan Peserta 

17 Januari 2025 - 23:05

Komunitas lari Team Runner Indonesia (TRI)

Wali Kota Palu: Relaksasi Pajak adalah Wujud Cinta pada Warga Kota

17 Januari 2025 - 17:13

Sekretaris Bapenda Kota Palu, Abdul Hafid,

Wali Kota Palu Ajak Wakil Menteri UMKM Kunjungi UMKM Lokal di Lapangan Vatulemo

17 Januari 2025 - 08:57

Wali Kota Palu
Trending di Daerah