Menu

Mode Gelap

Daerah · 13 Feb 2024

KPU Kota Palu Musnahkan 5390 Surat Suara Rusak


					Suasana Pemusnahan Surat Suara rusak dan kelebihan. Photo: ist Perbesar

Suasana Pemusnahan Surat Suara rusak dan kelebihan. Photo: ist

PALU,netzi.id — Komisi Umum (KPU) Kota melakukan pemusnahan sebanyak 5390 yang . Acara pemusnahan berlangsung di Gedung Pemilu, GOR Siranindi, Palu, dan dihadiri oleh Bawaslu Kota Palu serta pihak Polresta Palu pada Selasa (13/02/24).

Ketua KPU Kota Palu, Idrus, menjelaskan bahwa pemusnahan dilakukan lebih awal dari jadwal yang ditentukan karena pendistribusian surat suara telah selesai.

“Surat suara yang dimusnahkan mencakup berbagai jenis, termasuk surat suara Pemilu Presiden dan Wakil Presiden, Anggota DPR, Anggota DPD, serta Provinsi dan Kota Palu,” Ucapnya

“Ada sebagian surat suara yang rusak disebabkan oleh bercak tinta,” tambahnya.

Ia juga menjelaskan bahwa surat suara yang rusak dan dimusnahkan termasuk surat suara Pemilu Presiden dan Wakil Presiden sebanyak 82 lembar, surat suara Pemilu Anggota DPR sebanyak 1.256 lembar, surat suara Pemilu Anggota DPD sebanyak 94 lembar, surat suara Pemilu Anggota DPRD Provinsi sebanyak 870 lembar, surat suara Pemilu Anggota 1 sebanyak 201 lembar, surat suara Pemilu 2 sebanyak 107 lembar, surat suara Pemilu Anggota DPRD Kota Palu 3 sebanyak 2.393 lembar, dan surat suara Pemilu Anggota DPRD Kota Palu 4 sebanyak 387 lembar.

Tindakan ini dilakukan sesuai dengan instruksi yang menetapkan sehari sebelum pemilihan. Meskipun demikian, KPU Kota Palu memutuskan untuk melakukan pemusnahan lebih awal untuk memastikan kelancaran proses . Demikian Idrus. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 84 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

80 Persen Tanah Terdaftar, ATR/BPN Perkuat Pengawasan PPAT Lewat Pelantikan MPPP dan MPPW

13 Januari 2026 - 10:07

ATR BPN RI

Amankan Aset Negara, Kantor Pertanahan Donggala Serahkan Sertipikat BMN

13 Januari 2026 - 10:02

Kantah Donggala

Dorong Layanan Cepat dan Bersih, Wamen ATR Tinjau Kantor Pertanahan Mempawah

13 Januari 2026 - 06:30

Wamen Ossy Dermawan

DPRD Sulteng Ikut Pererat Kebersamaan Forkopimda di Jamuan Kodaeral VI

13 Januari 2026 - 06:24

DPRD SULTENG

Komisi III DPRD Sulteng Tekankan Keadilan DBH bagi Daerah Penghasil Nikel

13 Januari 2026 - 06:13

DPRD SULTENG

Lebih 100 KK Terdampak, Pemprov Sulteng Lakukan Penanganan Darurat Banjir–Longsor di Donggala

12 Januari 2026 - 21:18

Banjir Donggala
Trending di Daerah