Menu

Mode Gelap

Daerah · 17 Jan 2026

Pertanahan Donggala Dorong Kepastian Hukum Lewat Koordinasi Sengketa Sertipikat


					Suasana rapat koordinasi penanganan indikasi tumpang tindih sertipikat antara Kantor Pertanahan Kabupaten Donggala dan Kantor Pertanahan Kota Palu yang digelar di ruang rapat Kantor Wilayah BPN Provinsi Sulawesi Tengah, Kamis (15/01/26). FOTO: istimewa Perbesar

Suasana rapat koordinasi penanganan indikasi tumpang tindih sertipikat antara Kantor Pertanahan Kabupaten Donggala dan Kantor Pertanahan Kota Palu yang digelar di ruang rapat Kantor Wilayah BPN Provinsi Sulawesi Tengah, Kamis (15/01/26). FOTO: istimewa

,netiz.id — Kantor Pertanahan Kabupaten Donggala terus mendorong terwujudnya kepastian hukum di bidang pertanahan melalui penguatan koordinasi antarinstansi. Upaya tersebut diwujudkan dengan keikutsertaan Kantor Pertanahan Kabupaten Donggala dalam pembahasan indikasi tumpang tindih yang dilaksanakan di Kantor Wilayah Badan Pertanahan () Provinsi Sulawesi Tengah, Kamis (15/01/26).

Dalam rapat tersebut, Kantor Pertanahan Kabupaten Donggala diwakili oleh Kepala Seksi Pengukuran dan Pemetaan serta Kepala Seksi Pengendalian dan Penanganan bersama staf. Rapat membahas indikasi tumpang tindih sertipikat yang diterbitkan oleh Kantor Pertanahan Kota Palu dan Kantor Pertanahan Kabupaten Donggala, sehingga diperlukan langkah koordinasi dan secara menyeluruh.

Rapat dipimpin oleh Kepala Bidang Pengendalian dan Penanganan Sengketa Kanwil BPN Provinsi Sulawesi Tengah, Nur Sholikin, serta dihadiri perwakilan dari Kantor Pertanahan Kota Palu. Dalam forum tersebut, masing-masing pihak menyampaikan data dan informasi pendukung sebagai bahan klarifikasi awal dalam penanganan permasalahan.

Melalui rapat koordinasi ini, Kantor Pertanahan Kabupaten Donggala menegaskan komitmennya untuk bersinergi dengan seluruh pihak terkait guna menyelesaikan sengketa pertanahan secara profesional, transparan, dan sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan. Langkah ini diharapkan dapat memberikan kepastian hukum hak atas serta meningkatkan kualitas pelayanan pertanahan kepada . (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Gubernur Sulteng Anwar Hafid Puji Kesiapan Dapur MBG NDR Loji Parimo

24 Januari 2026 - 17:58

Gubernur Sulteng Anwar Hafid

Pantau Pasar, Komisi B DPRD Palu Temukan Kenaikan Tipis Harga Daging

24 Januari 2026 - 07:37

DPRD PALU

Bupati Donggala, Vera Elena Laruni Ajak OMS Perkuat Pembangunan Inklusif

23 Januari 2026 - 18:53

Bupati Donggala, Vera Elena Laruni

Gubernur Sulteng Tegaskan Patuh SK Pusat Soal Pengembalian Kapal PELNI ke Donggala

23 Januari 2026 - 07:41

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

BPN Donggala Gandeng Kejaksaan dan Polres Edukasi Warga soal PTSL 2026

23 Januari 2026 - 07:19

Pertanahan Donggala

Pengamat: BERANI Cerdas dan BERANI Sehat Jadi Penanda Arah Kepemimpinan Anwar Hafid

23 Januari 2026 - 06:17

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah