Menu

Mode Gelap

Daerah · 19 Agu 2023

KPU Donggala Umumkan DCS, 503 Bacaleg Lolos, 57 Dinyatakan Gugur


					Photo : ist Perbesar

Photo : ist

DONGGALA,netiz.id (KPU) Kabupaten secara resmi telah menetapkan 503 orang sebagai bakal legislatif () , yang saat ini masuk dalam (DCS). Ini terjadi pada Jumat (19/8/23).

Sementara itu, 57 Bacaleg dinyatakan gugur dari partai yang tidak memenuhi kuota 35 . Kelima partai tersebut adalah HANURA, , PBB, UMMAT, dan PKN.

Hal ini diumumkan oleh , M Unggul melalui Keputusan yang diambil melalui rapat pleno terbuka bersama partai politik pada tanggal 18 Agustus 2023, di kantor KPU Donggala. Dalam daftar tersebut, terdapat 340 laki-laki dan 163 perempuan yang berasal dari 16 partai politik yang menjadi peserta pemilihan umum di Kabupaten Donggala.

“KPU Donggala akan mengumumkan secara luas nama-nama calon sementara ini mulai dari tanggal 19 hingga 23 Agustus 2023. Pengumuman akan dilakukan melalui berbagai saluran media, termasuk media cetak dan radio. Selain itu, informasi juga akan dipublikasikan melalui situs resmi KPU Donggala,” ujar Ketua KPU Donggala.

Unggul, Ketua KPU Donggala, menjelaskan bahwa tujuan dari pengumuman DCS ini adalah untuk mendapatkan tanggapan dan masukan dari masyarakat mengenai syarat-syarat calon yang telah dipilih.

“Masyarakat dapat mengirimkan tanggapan mereka dalam tiga cara: melalui situs web http://infopemilu.kpu.go.id, dengan mengunjungi langsung Kantor KPU Donggala, atau mengirimkan email ke tekniskpudonggala@gmail.com,” jelasnya.

Kemudian, Unggul menambahkan bahwa KPU Donggala menegaskan tanggapan yang diberikan harus mencantumkan identitas yang jelas dan relevan dengan calon yang diumumkan. Hasil tanggapan dan masukan dari masyarakat akan dijadikan sebagai acuan perbaikan bagi partai politik.

“Langkah selanjutnya adalah pengajuan pengganti calon sementara Anggota DPRD Kabupaten/Kota, yang akan dilakukan setelah mempertimbangkan tanggapan dan masukan dari masyarakat atas DCS pada tanggal 14 hingga 20 September 2023,” Ungkap Ketua KPU Donggala. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 728 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

80 Persen Tanah Terdaftar, ATR/BPN Perkuat Pengawasan PPAT Lewat Pelantikan MPPP dan MPPW

13 Januari 2026 - 10:07

ATR BPN RI

Amankan Aset Negara, Kantor Pertanahan Donggala Serahkan Sertipikat BMN

13 Januari 2026 - 10:02

Kantah Donggala

Dorong Layanan Cepat dan Bersih, Wamen ATR Tinjau Kantor Pertanahan Mempawah

13 Januari 2026 - 06:30

Wamen Ossy Dermawan

DPRD Sulteng Ikut Pererat Kebersamaan Forkopimda di Jamuan Kodaeral VI

13 Januari 2026 - 06:24

DPRD SULTENG

Komisi III DPRD Sulteng Tekankan Keadilan DBH bagi Daerah Penghasil Nikel

13 Januari 2026 - 06:13

DPRD SULTENG

Lebih 100 KK Terdampak, Pemprov Sulteng Lakukan Penanganan Darurat Banjir–Longsor di Donggala

12 Januari 2026 - 21:18

Banjir Donggala
Trending di Daerah