Menu

Mode Gelap

Daerah · 18 Feb 2024

Maju Caleg, Mantan Bupati Donggala 2 Periode ‘Tumbang’


					Kasman Lassa. Photo : netiz.id Perbesar

Kasman Lassa. Photo : netiz.id

DONGGALA,netiz.id – Secara mengejutkan, mantan Bupati dua periode, , tumbang atau kalah pada kontestasi Pemilihan Legislatif (Pileg) serentak tahun 2024.

Diketahui, Kasman Lassa maju sebagai () melalui Partai Amanat Nasional (PAN) dengan 1 dan menargetkan 10 kursi pada kontestasi pileg tersebut.

Dari hasil perhitungan cepat berdasarkan C1 atau C hasil dari Tim Partai pada Minggu (18/02/24), Partai PAN hanya berhasil duduk di kursi 8 dari kursi DPRD Donggala, dengan rincian suara kumulatif keseluruhan untuk dapil satu sebanyak 1.872.

menurut ketua , Abd Rasyid, Suara yang masuk telah mencapai 99,2% atau tinggal 1 TPS lagi

“Ya 1 TPS lagi, menurut data kami sesuai C1 atau C Hasil,” Ucapnya.

Kasman Lassa sendiri hanya mengantongi 661 suara dari 135 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Daerah Pemilihan (Dapil) 1 meliputi dan Banawa Tengah diikuti oleh sang Ricky sebanyak 658 suara, Powelua, Bangamputi 262, Sri Rahayu 113, dan Lisdayanti 44 suara serta 134 suara Partai dari persentase C1 atau C Hasil yang masuk mencapai 99,2% atau tinggal 1 TPS lagi. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 3,490 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Nusron Wahid Tekankan Pelatihan SDM ATR/BPN Harus Berdampak Nyata pada Pelayanan

16 Januari 2026 - 06:16

ATR BPN RI

Pertanahan Donggala Serahkan 11 Sertipikat Aset PLN

16 Januari 2026 - 06:06

Pertanahan Donggala

“Tidak Ada Jabatan Basah dan Kering”, Anwar Hafid Tantang Pejabat Pemprov Sulteng Berinovasi

15 Januari 2026 - 20:18

Gubernur Sulteng, ANwar Hafid

Sekretaris DPRD Sulteng Dorong Kinerja Aparatur pada Pelantikan Pejabat Eselon III dan IV

15 Januari 2026 - 19:59

Sekwan DPRD SULTENG

Anwar Hafid Lantik 389 Pejabat Pemprov Sulteng, Tekankan Data, Digitalisasi, dan Prestasi

15 Januari 2026 - 17:01

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Komisi IV DPRD Sulteng Pastikan Program 2026 Selaras Kebutuhan Masyarakat

15 Januari 2026 - 14:02

DPRD SULTENG
Trending di Daerah