Menu

Mode Gelap

Daerah · 11 Apr 2022

Sertifikat Masjid Al Hidayah Lombonga, Diduga Jadi Jaminan Pihak Investor PT Esaputli


					Masjid Al Hidayah Lombonga. Perbesar

Masjid Al Hidayah Lombonga.

NETIZ.ID,Donggala — Polemik terus terjadi pada pembangunan tambak udang vaname oleh PT EsaPutli Prakarsa Utama di Lombonga kecamatan .

Setelah . Kali ini, diduga Al Hidayah Lombonga yang menjadi jaminan pihak investor.

Menurut salah seorang warga yang tidak ingin disebut namanya, mengatakan bahwa pihak perusahaan menjanjikan untuk membangun tersebut dengan jaminan sertifikat di pegang oleh pihak perusahaan.

“Perusahaan itu menjanjikan membangun rumah ibadah dengan anggaran 2 milliar,” Ungkapnya. Sabtu (9/4/2022)

Lebih lanjut, ia menjelaskan bahwa beberapa hari yang lalu pihak perusahaan sudah mengukur lokasi masjid dan membuat site plan dari Masjid tersebut.

Sebelumnya , Kasman Lassa mempertanyakan langkah Perusahaan yang menjadikan sertifikat tanah masyarakat sebagai agunan di bank.

PT Esaputlii akhirnya memperlihatkan PKS dengan masyarakat terkait pengembangan tambak udang vaname dengan skema inti plasma tersebut.

Ternyata benar, di dalam poin kelima tentang hak dan kewajiban pihak pertama (Masyarakat) disebutkan, “pihak pertama berkewajiban untuk memberi izin dan persetujuan secara tertulis kepada pihak kedua (perusahaan) untuk menjadikan agunan atau jaminan surat/dokumen/akta/sertifikat tanah obyek perjanjian untuk suatu keperluan kredit pada lembaga perbankan atau lembaga keuangan lainnya.

Sementara itu, Pengawas lapangan perusahaan PT EsaPutli Prakarsa Utama, Nasrul mengatakan bahwa tidak betul itu sertifikat yang di gadaikan ke bank.

Semua itu hanya orang yang tidak suka dengan adanya pembangunan tambak udang vaname di Lombonga. Demikian Nasrul. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 428 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Resmob Tadulako Amankan Pelaku Pencurian Brankas di Toko Bintang Palu

13 Januari 2026 - 19:04

Polresta Palu

Anwar Hafid Ungkap Bahaya Tambang Ilegal, Dorong Pengetatan Pengawasan KLH

13 Januari 2026 - 18:39

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Gubernur Anwar Hafid dan Menteri KLH Sepakat Perketat Pengawasan Pertambangan di Sulteng

13 Januari 2026 - 15:09

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Amankan Aset Negara, Kantor Pertanahan Donggala Serahkan Sertipikat BMN

13 Januari 2026 - 10:02

Kantah Donggala

DPRD Sulteng Ikut Pererat Kebersamaan Forkopimda di Jamuan Kodaeral VI

13 Januari 2026 - 06:24

DPRD SULTENG

Komisi III DPRD Sulteng Tekankan Keadilan DBH bagi Daerah Penghasil Nikel

13 Januari 2026 - 06:13

DPRD SULTENG
Trending di Daerah