Menu

Mode Gelap

Daerah · 13 Jan 2025

Pj Bupati Donggala Resmikan Tugu Gonenggati, Wujud Kolaborasi Pemerintah dan Swasta


					Saat Pj Bupati Donggala, Moh Rifani menandatangani prasasti Tugu Air Mancur Gonenggati Donggala. FOTO: netiz.id (TIM) Perbesar

Saat Pj Bupati Donggala, Moh Rifani menandatangani prasasti Tugu Air Mancur Gonenggati Donggala. FOTO: netiz.id (TIM)

,netiz.id — Pj Bupati Donggala, Moh. Rifani, sebagai simbol semangat untuk membangun Donggala yang lebih maju, Senin (13/01/25). Acara yang berlangsung di pusat kota Donggala tersebut dihadiri oleh Forkopimda , Sekretaris Daerah, Dr. Efendi, jajaran pimpinan , serta set

Dalam sambutannya, Rifani menyebutkan bahwa tugu ini bukan sekadar monumen, tetapi juga representasi kolaborasi antara pemerintah dan sektor swasta melalui CSR dari PT .

“Tugu Air Mancur Gonenggati adalah bukti bahwa kerja sama yang solid dapat menghasilkan sesuatu yang membanggakan. Saya mengajak masyarakat Donggala untuk menanamkan rasa bangga sekaligus berkomitmen memajukan daerah ini,” ujarnya.

Tugu Air Mancur Gonenggati diharapkan tidak hanya menjadi ikon kebanggaan masyarakat, tetapi juga menjadi daya tarik wisata yang dapat mendorong di Kabupaten Donggala. (KB)

Artikel ini telah dibaca 209 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

“Tidak Ada Jabatan Basah dan Kering”, Anwar Hafid Tantang Pejabat Pemprov Sulteng Berinovasi

15 Januari 2026 - 20:18

Gubernur Sulteng, ANwar Hafid

Sekretaris DPRD Sulteng Dorong Kinerja Aparatur pada Pelantikan Pejabat Eselon III dan IV

15 Januari 2026 - 19:59

Sekwan DPRD SULTENG

Anwar Hafid Lantik 389 Pejabat Pemprov Sulteng, Tekankan Data, Digitalisasi, dan Prestasi

15 Januari 2026 - 17:01

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Komisi IV DPRD Sulteng Pastikan Program 2026 Selaras Kebutuhan Masyarakat

15 Januari 2026 - 14:02

DPRD SULTENG

Gubernur Anwar Hafid Paparkan Hilirisasi Kelapa dan Pariwisata Danau Paisupok ke Bappenas

15 Januari 2026 - 11:31

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Anwar Hafid Dorong Kolaborasi Pemprov Sulteng–ITB untuk Pendidikan, Riset, dan Tata Ruang

15 Januari 2026 - 08:03

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah