Menu

Mode Gelap

Daerah · 9 Jan 2026

Korban Likuefaksi Balaroa Dorong Pembentukan Yayasan Kelola Taman Memorial


					Gubernur Sulawesi Tengah, Anwar Hafid (kanan), menerima audiensi Forum Likuefaksi Balaroa yang membahas rencana penataan kawasan terdampak likuefaksi Balaroa sebagai Memorial Park, di Palu, Jumat (09/01/26). FOTO: istimewa Perbesar

Gubernur Sulawesi Tengah, Anwar Hafid (kanan), menerima audiensi Forum Likuefaksi Balaroa yang membahas rencana penataan kawasan terdampak likuefaksi Balaroa sebagai Memorial Park, di Palu, Jumat (09/01/26). FOTO: istimewa

,netiz.id mendorong pembentukan yayasan sebagai badan pengelola kawasan terdampak likuefaksi Balaroa agar dapat ditata menjadi Memorial Park yang bermartabat dan berkeadilan. Usulan tersebut disampaikan dalam audiensi bersama Gubernur Sulawesi Tengah, Anwar Hafid, Jumat (09/01/26).

Ketua Forum Likuefaksi Balaroa, Abdul Rahman Kasim, mengatakan forum ini dibentuk sebagai wadah persaudaraan bencana , tsunami, dan likuefaksi Palu 2018. Saat ini, para korban tersebar di berbagai dan hunian sementara dengan jumlah mencapai ribuan jiwa.

Menurutnya, kawasan Balaroa perlu dilakukan secara kolektif agar tidak dikuasai secara pribadi dan tetap menghormati nilai kemanusiaan serta hak masyarakat sebagai pemilik .

Menanggapi aspirasi tersebut, Gubernur Anwar Hafid mendorong masyarakat untuk membentuk yayasan atau ikatan persaudaraan sebagai badan pengelola. Ia menegaskan bahwa lahan Balaroa tetap menjadi milik warga, sementara pemerintah berperan memberikan sesuai mekanisme yang berlaku.

“Tanahnya tetap milik masyarakat, tetapi dikelola bersama melalui yayasan agar tidak dimanfaatkan secara pribadi. Dari situ masyarakat bisa mengajukan konsep Memorial Park, dan pemerintah akan mempelajarinya,” ujar Gubernur.

Selain taman memorial, Pemerintah juga merencanakan pembangunan museum kebencanaan sebagai pusat dokumentasi tragedi , tsunami, dan likuefaksi Palu 2018 yang ditargetkan mulai dibangun pada tahun 2027. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 8 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Tinjau Wisata Paralayang, Gubernur Anwar Hafid Salat Magrib di Bukit Salena

11 Januari 2026 - 06:48

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Geo Portal Jadi Andalan Pemprov Sulteng, Anwar Hafid: Ini Kebanggaan Daerah

10 Januari 2026 - 15:59

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Muhammad Iqbal–Abdullah K Mari Kembali Pimpin AMSI Sulteng Periode 2026–2030

10 Januari 2026 - 15:52

AMSI SULTENG

Gubernur Anwar Hafid Tinjau Geo Portal, Perkuat Kebijakan Berbasis Data di Sulteng

10 Januari 2026 - 15:37

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Konferwil II AMSI Sulteng Jadi Momentum Penguatan Media Siber

10 Januari 2026 - 11:45

AMSI SULTENG

Pemprov Sulteng Perkuat Pengamanan Aset, Sertifikasi Tanah Dipercepat

10 Januari 2026 - 06:33

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah