Menu

Mode Gelap

Daerah · 30 Jun 2025

157 Jemaah Haji Asal Donggala Tiba di Palu


					Perbesar

"Sejumlah jemaah haji Kloter 9 tampak bahagia dan antusias sesaat setelah tiba di Asrama Haji Transit Palu, Senin (30/06/25). FOTO: istimewa

,netiz.id – Sebanyak 157 asal Kabupaten Donggala yang tergabung dalam Kloter 9 dengan selamat di Transit Palu, Senin (30/06/25). Kedatangan mereka disambut haru oleh keluarga yang telah menunggu sejak pagi hari.

Rombongan jemaah asal Donggala tiba dalam gelombang. Pada trip pertama, sebanyak 58 jemaah tiba bersama rombongan dari Kabupaten . Sementara 99 jemaah lainnya tiba pada trip kedua sekitar pukul 13.00 WITA.

Setibanya di asrama, jemaah disambut oleh Panitia Penyelenggara (PPIH) , dan langsung dilakukan prosesi penerimaan secara resmi. Setelah itu, mereka diserahkan kepada Pemerintah Kabupaten Donggala untuk selanjutnya diberangkatkan ke daerah asal.

Koordinator Penerimaan Jemaah Haji PPIH , H. Syamsu Nursi, mengatakan bahwa khusus jemaah Donggala, proses penjemputan dilakukan langsung oleh keluarga masing-masing di Asrama Haji Transit Palu. “Hari ini menjadi momen yang sangat berharga bagi jemaah haji. Keluarga menyambut mereka dengan penuh haru dan rasa syukur,” ujarnya.

Kehadiran jemaah haji asal Donggala menandai akhir dari perjalanan spiritual mereka di Tanah Suci, sekaligus menjadi simbol kebersamaan dan kekuatan iman masyarakat daerah tersebut.

Secara keseluruhan, Kloter 9 berjumlah 358 jemaah, terdiri dari 132 jemaah Poso, 157 jemaah Donggala, dan 69 jemaah asal . (KB)

Artikel ini telah dibaca 40 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Resmob Tadulako Amankan Pelaku Pencurian Brankas di Toko Bintang Palu

13 Januari 2026 - 19:04

Polresta Palu

Anwar Hafid Ungkap Bahaya Tambang Ilegal, Dorong Pengetatan Pengawasan KLH

13 Januari 2026 - 18:39

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Gubernur Anwar Hafid dan Menteri KLH Sepakat Perketat Pengawasan Pertambangan di Sulteng

13 Januari 2026 - 15:09

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Amankan Aset Negara, Kantor Pertanahan Donggala Serahkan Sertipikat BMN

13 Januari 2026 - 10:02

Kantah Donggala

DPRD Sulteng Ikut Pererat Kebersamaan Forkopimda di Jamuan Kodaeral VI

13 Januari 2026 - 06:24

DPRD SULTENG

Komisi III DPRD Sulteng Tekankan Keadilan DBH bagi Daerah Penghasil Nikel

13 Januari 2026 - 06:13

DPRD SULTENG
Trending di Daerah