Menu

Mode Gelap

Daerah · 3 Des 2025

Dua Tokoh Perempuan Sulteng Dinobatkan sebagai Duta Literasi Penyiaran


					Wakil Gubernur Sulawesi Tengah, Reny A. Lamadjido, memberikan sambutan pada kegiatan Literasi Media Kelompok Perempuan Peduli Siaran yang digelar KPID Sulteng di Hotel Grand The Sya, Palu, Selasa (02/12/25). FOTO: istimewa Perbesar

Wakil Gubernur Sulawesi Tengah, Reny A. Lamadjido, memberikan sambutan pada kegiatan Literasi Media Kelompok Perempuan Peduli Siaran yang digelar KPID Sulteng di Hotel Grand The Sya, Palu, Selasa (02/12/25). FOTO: istimewa

,netiz.id — Dua figur perempuan berpengaruh di Sulawesi Tengah, Wakil Gubernur Reny A. Lamadjido dan Ketua TP Sri Nirwanti Bahasoan, dinobatkan sebagai oleh KPID . Penobatan berlangsung dalam kegiatan literasi media bertema dan Cerdas: Perempuan Pelopor Konten Positif” di Hotel Grand The Sya, Palu, Selasa (02/12/25).

Acara yang diikuti Kelompok Perempuan Peduli Siaran (KPPS) itu digelar untuk memperkuat daya kritis perempuan dalam memilah informasi. Dua narasumber, Komisioner Indra Yosvidar dan dokter spesialis patologi anatomik dr. Ika Magfirah, memberikan materi terkait literasi media dan kesehatan informasi.

Wakil Gubernur Reny A. Lamadjido menyampaikan rasa harunya saat menerima penobatan tersebut. Ia mengatakan itu menjadi penghargaan pertamanya di bidang literasi penyiaran. Reny menegaskan komitmennya untuk memperkuat kolaborasi dengan KPID Sulteng dalam menghadirkan informasi berkualitas bagi .

Sementara itu, penobatan Sri Nirwanti Bahasoan sebagai Duta Literasi Penyiaran dinilai sejalan dengan kiprahnya di TP PKK, terutama dalam penguatan literasi keluarga dan pemberdayaan perempuan. KPID Sulteng berharap penetapan kedua tokoh ini mampu memperluas gerakan literasi media di tengah maraknya dan konten negatif yang mudah diakses publik. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 10 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Resmob Tadulako Amankan Pelaku Pencurian Brankas di Toko Bintang Palu

13 Januari 2026 - 19:04

Polresta Palu

Anwar Hafid Ungkap Bahaya Tambang Ilegal, Dorong Pengetatan Pengawasan KLH

13 Januari 2026 - 18:39

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Gubernur Anwar Hafid dan Menteri KLH Sepakat Perketat Pengawasan Pertambangan di Sulteng

13 Januari 2026 - 15:09

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Amankan Aset Negara, Kantor Pertanahan Donggala Serahkan Sertipikat BMN

13 Januari 2026 - 10:02

Kantah Donggala

DPRD Sulteng Ikut Pererat Kebersamaan Forkopimda di Jamuan Kodaeral VI

13 Januari 2026 - 06:24

DPRD SULTENG

Komisi III DPRD Sulteng Tekankan Keadilan DBH bagi Daerah Penghasil Nikel

13 Januari 2026 - 06:13

DPRD SULTENG
Trending di Daerah