Menu

Mode Gelap

Daerah · 23 Mar 2022

Badrun Nggai Berikan Apresiasi Kepada Wahana Visi Indonesia Parimo


					Badrun Nggai Berikan Apresiasi Kepada Wahana Visi Indonesia Parimo Perbesar

NETIZ.ID,Parimo — Wakil Bupati Parigi Moutong (Parimo), Badrun Nggai menghadiri kegiatan sosialisasi dan Layak Anak di Kecamatan Mepanga dan Tomini. Rabu (23/3/2022)

Wabup memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada Wahana Visi Indonesia kabupaten Parimo yang telah menggelar Kegiatan Sosialisasi dan Deklarasi Desa Layak Anak didua kecamatan tersebut.

Dalam sambutannya, Badrun Nggai mengatakan bahwa Parigi Moutong adalah kabupaten yang ada di Sulawesi Tengah yang mendapatkan tingkat Pratama dari Kementerian Republik Indonesia tahun 2019 dan 2021.

“Saya juga berharap penilaian di ini kabupaten layak anak dapat meningkatkan prestasinya menjadi kabupaten layak anak tingkat Madya,” Ujarnya

Lebih lanjut, Badrun Nggai mengatakan bahwa untuk mewujudkan kabupaten layak anak maka Kecamatan, dan Desa untuk terus saling berkoordinasi dalam pemenuhan hal-hal anak.

Wabup menambahkan bahwa tujuan utama sosialisasi dan deklarasi layak Anak yang tengah dilaksanakan agar semua pihak berkomitmen untuk menjadikan semua desa diwilayah menjadi kelurahan dan desa layak anak dalam pemenuhan hak anak.

“Semua aparatur pemerintah kecamatan, desa dan keluraha agar betul betul menjalankan tugasnya sesuai bersama,” Ucapnya

untuk itu kata Wabup, demi menjadikan setiap kecamatan yang ada di kabupaten Parigi Moutong menjadi kabupaten layak anak. Demikian Wabup Parimo

Sementara itu Manejer Wahana Visi Indonesi (WVI) kabupaten Parigi Moutong Andres Kooswinanto mengatakan tujuan dilaksanakanya kegiatan ini guna untuk mendukung penilaian kabupaten layak anak.

“Tahun sesudahnya kabupaten Parigi Moutong sudah dua kali mendapat predikat kabupaten layak anak level Pratama,” Ucapnya

Ia menambahkan bahwa daerah kabupaten Parimo juga bisa mendapat predikat level madya dengan mendeklarasikan rumah anak agar semua semakin memahami dalam pembangunan desanya. Pungkasnya. (KB/*)

 

 

Artikel ini telah dibaca 24 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Gubernur Anwar Hafid Paparkan Hilirisasi Kelapa dan Pariwisata Danau Paisupok ke Bappenas

15 Januari 2026 - 11:31

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Anwar Hafid Dorong Kolaborasi Pemprov Sulteng–ITB untuk Pendidikan, Riset, dan Tata Ruang

15 Januari 2026 - 08:03

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Gubernur Sulteng Jajaki Kerja Sama Strategis dengan ITB, Fokus Beasiswa dan SDM

15 Januari 2026 - 06:25

gubernur sulteng, ANwar Hafid

Inflasi Sulteng Terkendali di Angka 3,31 Persen, TPID Perkuat Stok Pangan Hadapi Idul Fitri 2026

14 Januari 2026 - 19:32

Wagub Sulteng, Reny Lamadjido

Wagub Sulteng Pimpin Rapat TPID, Siapkan Strategi Kendalikan Inflasi Jelang Ramadan

14 Januari 2026 - 19:15

Wagub Sulteng, Reny Lamadjido

Wakil Ketua Fraksi PKS, Takwin Tinjau dan Bantu Korban Banjir di Desa Wani

14 Januari 2026 - 18:51

Takwin
Trending di Daerah