Menu

Mode Gelap

Daerah · 9 Des 2021

BMKG : Cuaca Ekstrim Hingga Januari 2022, Ini Imbauan BPBD Donggala


					Akris Fattah, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Donggala Perbesar

Akris Fattah, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Donggala

NETIZ.ID,Donggala – Kepala Badan Penanggulanan Bencana Daerah (BPBD) , Akris Fattah menghimbau yang tinggal di pesisir pantai dan daerah bantaran atau pegunungan harap berhati-hati serta tetap waspada terhadap yang terjadi akhir-akhir ini.

Menurutnya  Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika () telah mengeluarkan peringatan bahwa cuaca ekstrim akan terus berlanjut hingga januari 2022.

Bagi kata dia, yang ingin pergi ke kebun jika dengan intesitas tinggi diharapkan jangan dulu berkebun apalagi jika kebunnya di daerah pegunungan yang rawan atau dekat bantaran sungai yang rawan .

“Jika sudah turun hujas deras di sertai dengan angin kencang, Janganlah dulu ke kebun,” Harapnya, Rabu (8/12)

Lanjutnya untuk para nelayan yang tinggal di pesisir pantai, dia berharap jangan dulu turun mencari ikan. Mengingat cuaca yang tidak memungkinkan.

“Ombak Besar disertai angin kencang dapat membahayakan nyawa kalian para nelayan,” Katanya

Ia menambahkan jika terjadi hal-hal yang tidak di inginkan baik itu yang bermukim di bagian pesisir pantai atau di daerah bantaran sungai, pihaknya membuka hotline atau dapat menghuungi nomor  081288035909. Demikian Akris. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Resmob Tadulako Amankan Pelaku Pencurian Brankas di Toko Bintang Palu

13 Januari 2026 - 19:04

Polresta Palu

Anwar Hafid Ungkap Bahaya Tambang Ilegal, Dorong Pengetatan Pengawasan KLH

13 Januari 2026 - 18:39

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Gubernur Anwar Hafid dan Menteri KLH Sepakat Perketat Pengawasan Pertambangan di Sulteng

13 Januari 2026 - 15:09

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Amankan Aset Negara, Kantor Pertanahan Donggala Serahkan Sertipikat BMN

13 Januari 2026 - 10:02

Kantah Donggala

DPRD Sulteng Ikut Pererat Kebersamaan Forkopimda di Jamuan Kodaeral VI

13 Januari 2026 - 06:24

DPRD SULTENG

Komisi III DPRD Sulteng Tekankan Keadilan DBH bagi Daerah Penghasil Nikel

13 Januari 2026 - 06:13

DPRD SULTENG
Trending di Daerah