Menu

Mode Gelap

Daerah · 2 Jul 2025

Aristan Pimpin Rapat Paripurna Bahas Pandangan Umum Fraksi Terkait Ranperda Pertanggungjawaban APBD 2024


					Wakil Ketua I DPRD Provinsi Sulawesi Tengah, Aristan (tengah), memimpin Rapat Paripurna Masa Persidangan Ketiga Tahun Kesatu DPRD Sulteng di ruang sidang utama, Rabu (01/07/25). FOTO: netiz.id Perbesar

Wakil Ketua I DPRD Provinsi Sulawesi Tengah, Aristan (tengah), memimpin Rapat Paripurna Masa Persidangan Ketiga Tahun Kesatu DPRD Sulteng di ruang sidang utama, Rabu (01/07/25). FOTO: netiz.id

,netiz.id DPRD Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng), , memimpin Rapat Ketiga Tahun Kesatu DPRD Sulteng yang digelar di ruang sidang utama, Rabu (02/07/25). Agenda rapat kali ini membahas Pandangan Umum Fraksi terhadap () tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2024 serta jawaban Gubernur terhadap pandangan tersebut.

Rapat paripurna turut dihadiri Ketua DPRD Sulteng, H. , dan Sekretaris Daerah Provinsi (Sekprov) Sulteng, , yang hadir mewakili Gubernur Sulawesi Tengah.

Dalam rapat tersebut, Aristan menyampaikan bahwa delapan fraksi di DPRD telah menyampaikan dan menyerahkan pandangan umum mereka atas Ranperda Pertanggungjawaban APBD 2024.

“Selanjutnya, kita akan memberikan kesempatan kepada Saudara Gubernur, yang dalam hal ini diwakili oleh Sekprov, Novalina, untuk menyampaikan tanggapan atau jawaban atas pandangan umum fraksi,” ujarnya.

Lebih lanjut, Aristan menjelaskan bahwa sesuai dengan Pasal 56 Ayat (1) Peraturan DPRD Provinsi Nomor 1 Tahun 2024 tentang Tata Tertib DPRD, Badan Anggaran memiliki tugas membahas Ranperda pertanggungjawaban pelaksanaan APBD.

“Oleh karena itu, kita akan memasuki tahapan berikutnya, yaitu pembahasan di tingkat komisi, gabungan komisi, dan Badan Anggaran bersama Gubernur atau pejabat yang ditunjuk untuk mewakilinya. Agenda pembahasan ini akan disampaikan melalui undangan resmi dari pimpinan DPRD,” tutupnya. (KB)

Artikel ini telah dibaca 34 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Resmob Tadulako Amankan Pelaku Pencurian Brankas di Toko Bintang Palu

13 Januari 2026 - 19:04

Polresta Palu

Anwar Hafid Ungkap Bahaya Tambang Ilegal, Dorong Pengetatan Pengawasan KLH

13 Januari 2026 - 18:39

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Gubernur Anwar Hafid dan Menteri KLH Sepakat Perketat Pengawasan Pertambangan di Sulteng

13 Januari 2026 - 15:09

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Amankan Aset Negara, Kantor Pertanahan Donggala Serahkan Sertipikat BMN

13 Januari 2026 - 10:02

Kantah Donggala

DPRD Sulteng Ikut Pererat Kebersamaan Forkopimda di Jamuan Kodaeral VI

13 Januari 2026 - 06:24

DPRD SULTENG

Komisi III DPRD Sulteng Tekankan Keadilan DBH bagi Daerah Penghasil Nikel

13 Januari 2026 - 06:13

DPRD SULTENG
Trending di Daerah