Menu

Mode Gelap

Daerah · 21 Mar 2024

Dishub Donggala Pastikan Kesiapan Pelabuhan Baru


					Kepala Dinas Perhubungan Donggala, Happy Handayani Noor saat membersamai Gubernur Sulteng dan Pj Bupati Donggala melakukan tinjauan progres pembangunan pelabuhan baru. Photo: netiz.id Perbesar

Kepala Dinas Perhubungan Donggala, Happy Handayani Noor saat membersamai Gubernur Sulteng dan Pj Bupati Donggala melakukan tinjauan progres pembangunan pelabuhan baru. Photo: netiz.id

DONGGALA,netiz.idPemerintah Daerah Kabupaten Donggala, melalui Dinas Perhubungan (Dishub), memastikan kesiapan pelabuhan utama, yaitu Pelabuhan Donggala dan Pelabuhan Wani. Kedua pelabuhan ini dijadwalkan akan diresmikan secara langsung oleh Presiden Republik , (Jokowi).

Menurut Kepala Dishub Donggala, Happy Handayani Noor, progres pembangunan Pelabuhan Wani telah mencapai tahap 100 persen. Sementara itu, Pelabuhan Donggala tepatnya di kelurahan Kabonga Kecil Kecamatan telah mencapai 90 persen dari , dengan pembenahan terakhir yang fokus pada gedung di terminal pelabuhan.

“Hasil tinjauan bersama Gubernur dan Penjabat (Pj) beberapa hari lalu juga menegaskan bahwa kedua pelabuhan ini telah memenuhi standar dan kesiapan yang diperlukan. Rencananya, Presiden Jokowi akan langsung meresmikan kedua pelabuhan tersebut,” Ucapnya

Lanjut mantan Kadis Perkimtan itu, Pelabuhan Donggala memiliki kapasitas untuk menampung tiga kapal penumpang dan barang secara bersamaan. Setiap kapal dapat menampung hingga 2.000 penumpang, sehingga secara total, pelabuhan tersebut mampu menampung hingga .000 penumpang jika ketiga kapal bersandar pada waktu yang bersamaan.

“Pembangunan dan kedua pelabuhan ini diharapkan akan memberikan dampak positif bagi pertumbuhan ekonomi dan konektivitas transportasi di Kabupaten Donggala. Selain memudahkan akses transportasi bagi masyarakat, pelabuhan-pelabuhan ini juga diharapkan dapat meningkatkan aktivitas perdagangan dan di wilayah kabupaten Donggala,” Demikian . (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 275 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Anwar Hafid Dorong Kolaborasi Pemprov Sulteng–ITB untuk Pendidikan, Riset, dan Tata Ruang

15 Januari 2026 - 08:03

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Menteri Nusron Wahid: 2026 Tak Boleh Ada Lagi Berkas Pertanahan Menumpuk

15 Januari 2026 - 06:30

nusron Wahid

Gubernur Sulteng Jajaki Kerja Sama Strategis dengan ITB, Fokus Beasiswa dan SDM

15 Januari 2026 - 06:25

gubernur sulteng, ANwar Hafid

Wamen ATR/BPN Tekankan Kekompakan Internal untuk Tingkatkan Pelayanan Pertanahan

15 Januari 2026 - 06:19

Wamen Ossy Dermawan

Inflasi Sulteng Terkendali di Angka 3,31 Persen, TPID Perkuat Stok Pangan Hadapi Idul Fitri 2026

14 Januari 2026 - 19:32

Wagub Sulteng, Reny Lamadjido

Sekjen ATR/BPN Tekankan Pentingnya Penyelarasan Kompetensi SDM

14 Januari 2026 - 19:24

ATR BPN RI
Trending di Nasional