Menu

Mode Gelap

Daerah · 13 Feb 2024

Wawali Kota Palu Memastikan Kesiapan TPS untuk Pemilu Serentak Besok


					Wawali Kota Palu Memastikan Kesiapan TPS untuk Pemilu Serentak Besok Perbesar

PALU,netiz.id — Wakil Wali , dr. Reny A. Lamadjido, bersama dengan Sekretaris Daerah Kota , Irmayanti Pettalolo, dan pihak terkait lainnya, telah melakukan peninjauan ke beberapa () di Kota Palu.

Kunjungan tersebut dilakukan pada Selasa (13/02/24), hari terakhir masa tenang Serentak yang akan dilaksanakan besok, Rabu (14/02/24).

Dalam kunjungannya, Wakil Wali Kota Reny memastikan bahwa semua logistik di setiap TPS, termasuk surat suara dan bilik suara, telah disiapkan dengan baik.

“Alhamdulillah, semua logistik di sini sudah disiapkan, termasuk kertas suara juga,” ungkapnya.

Orang nomor dua di Kota Palu itu juga menekankan pentingnya agar Pemilu Serentak berlangsung dengan aman, damai, tertib, jujur, transparan, dan adil.

Dia juga menyoroti kesehatan para KPPS yang menjalankan tugas mereka sesuai dengan peraturan yang berlaku. Demikian Reny Lamadjido.

Sementara itu, Ketua , Idrus, menyatakan bahwa Kota Palu siap menyelenggarakan Pemilu Serentak tahun .

Hal ini diperkuat dengan adanya lomba TPS Unik untuk TPS , yang diharapkan dapat meningkatkan semangat partisipasi masyarakat dalam proses demokrasi. (TIM)

Artikel ini telah dibaca 38 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Inflasi Sulteng Terkendali di Angka 3,31 Persen, TPID Perkuat Stok Pangan Hadapi Idul Fitri 2026

14 Januari 2026 - 19:32

Wagub Sulteng, Reny Lamadjido

Sekjen ATR/BPN Tekankan Pentingnya Penyelarasan Kompetensi SDM

14 Januari 2026 - 19:24

ATR BPN RI

Wagub Sulteng Pimpin Rapat TPID, Siapkan Strategi Kendalikan Inflasi Jelang Ramadan

14 Januari 2026 - 19:15

Wagub Sulteng, Reny Lamadjido

Wakil Ketua Fraksi PKS, Takwin Tinjau dan Bantu Korban Banjir di Desa Wani

14 Januari 2026 - 18:51

Takwin

Relawan PKS Bersihkan Rumah Lansia Korban Banjir di Desa Wani

14 Januari 2026 - 17:52

PKS SULTENG

Komisi I DPRD Sulteng Dorong Penganggaran Honorarium KPID dan KI yang Proporsional

14 Januari 2026 - 12:49

DPRD SULTENG
Trending di Daerah