Menu

Mode Gelap

Daerah · 14 Okt 2025

Wabup Taufik Ajak OPD Donggala Perkuat Sinergi dengan BPKP Sulteng


					Wakil Bupati Donggala, Taufik M. Burhan (tengah), menghadiri pengukuhan Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tengah di Gedung Polibu, Kantor Gubernur Sulteng, Selasa (14/10/25). FOTO: agung Perbesar

Wakil Bupati Donggala, Taufik M. Burhan (tengah), menghadiri pengukuhan Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tengah di Gedung Polibu, Kantor Gubernur Sulteng, Selasa (14/10/25). FOTO: agung

PALU,netiz.id , Taufik M. Burhan, menghadiri pengukuhan Kepala Perwakilan Badan Pengawasan Keuangan dan (BPKP) yang di Gedung Polibu, Kantor Gubernur Sulawesi Tengah, Selasa (14/10/25).
Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Gubernur Sulawesi Tengah, Hafid, serta sejumlah pejabat daerah dan instansi vertikal lainnya.

Dalam kesempatan itu, Wabup Taufik menekankan pentingnya sinergi dan koordinasi yang berkelanjutan antara Pemerintah Kabupaten Donggala dan BPKP Sulawesi Tengah, khususnya dalam mendukung tata kelola pemerintahan dan pembangunan daerah yang akuntabel.

“Harapan kita ke depan, Pemerintah Kabupaten Donggala dapat terus berkoordinasi dengan pihak BPKP dalam penyelenggaraan pembangunan. Hal ini penting agar pelaksanaan program dan kegiatan di Donggala berjalan sesuai harapan serta meminimalkan potensi penyimpangan,” ujar Taufik.

Ia juga mengingatkan kepada seluruh perangkat daerah (OPD) agar tidak ragu untuk berkonsultasi dengan BPKP, terutama dalam hal keuangan dan . Menurutnya, langkah tersebut merupakan bagian penting dari upaya menciptakan pemerintahan yang transparan, profesional, dan berintegritas.

“Apabila ada hal-hal yang masih diragukan dalam pelaksanaan program, segera dikonsultasikan. Tujuannya agar seluruh program yang kita rencanakan dan laksanakan benar-benar tepat manfaat, tepat sasaran, dan tentu saja taat asas,” tegasnya.

Taufik berharap, sinergi antara dan BPKP dapat terus diperkuat sebagai wujud bersama dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik (good governance) di Kabupaten Donggala. (KB)

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Komisi I DPRD Sulteng–KPID Duduk Bersama, Fokus Pengawasan Penyiaran

12 Januari 2026 - 14:05

DPRD SULTENG

DPRD Sulteng Dukung Penguatan Sinergi TNI AL melalui Kunjungan Kerja Komandan Komando

12 Januari 2026 - 13:46

DPRD SULTENG

Jembatan Lero Tergerus Banjir, Warga Harap Tindakan Cepat Pemerintah

12 Januari 2026 - 08:57

Jembatan Lero Donggala

Bukit Salena Dilirik Jadi Pusat Paralayang, Anwar Hafid Dorong Peran Anak Muda dan Pariwisata

12 Januari 2026 - 07:09

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Empat Desa di Tanantovea Terdampak Banjir, Warga Mengungsi Mandiri

12 Januari 2026 - 07:04

Banjir Tanantovea

Gubernur Anwar Hafid Tinjau Paralayang Bukit Salena, Siap Jadi Ikon Olahraga Dirgantara Sulteng

12 Januari 2026 - 06:24

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah