Menu

Mode Gelap

Daerah · 1 Mei 2024

Musrenbang RPJPD Kota Palu Bahas Rencana Pembangunan 2025-2045


					Suasana saat photo bersama Sekretaris Daerah Kota Palu, Irmayanti Pettalolo. Photo: Humas Pemkot Palu Perbesar

Suasana saat photo bersama Sekretaris Daerah Kota Palu, Irmayanti Pettalolo. Photo: Humas Pemkot Palu

PALU,netiz.id – Terkait dengan proses penyusunan (RPJPD) Kota Palu -2045, Sekretaris Daerah Kota Palu, Irmayanti Pettalolo, secara membuka acara Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) yang digelar pada Selasa kemarin, (30/04/24). Acara tersebut dilangsungkan di Aula Restoran Kampung , Kota Palu, dengan mewakili , H. , yang berhalangan .

Dalam sambutannya, Sekretaris Kota Irmayanti Pettalolo menyampaikan bahwa Musrenbang ini merupakan langkah penting dalam proses penyusunan dokumen RPJPD Kota Palu, sesuai dengan amanat Undang-Undang Nomor 25 tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 tahun 2017. Tahapan pelaksanaan Musrenbang juga telah disesuaikan dengan Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 1 .

Ia menegaskan bahwa Musrenbang ini menjadi forum penting untuk mengintegrasikan berbagai aspirasi dan kebutuhan pembangunan dari berbagai sektor . Dengan melibatkan berbagai pihak, diharapkan dapat tercipta rasa memiliki terhadap hasil pembangunan yang akan direncanakan. Selain itu, Musrenbang ini juga bertujuan untuk membahas rancangan RPJPD tahun 2025-2045, menetapkan visi, misi, arah kebijakan, serta menyepakati prioritas pembangunan daerah.

Sekkot Irmayanti Pettalolo berharap kepada seluruh stakeholders yang hadir untuk dapat berkontribusi secara positif dan konstruktif dalam proses perencanaan pembangunan Kota Palu. Dengan demikian, diharapkan pembangunan Kota Palu dapat berjalan lebih terarah, terukur, dan akuntabel, serta mampu menjawab permasalahan dan tantangan strategis yang dihadapi.

Proses penyusunan RPJPD Kota Palu ini juga menekankan pentingnya pengelolaan dan pemanfaatan sumber daya alam secara berkelanjutan. Sekkot Irmayanti Pettalolo mengingatkan bahwa hal ini merupakan modal dasar bagi pembangunan yang berkelanjutan.

Dengan dimulainya Musrenbang ini, diharapkan Kota Palu dapat merumuskan langkah-langkah pembangunan yang kokoh dan berkelanjutan untuk 20 tahun ke depan. Demikian Sekretaris Kota. (TIM)

Artikel ini telah dibaca 55 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Anwar Hafid Lantik 389 Pejabat Pemprov Sulteng, Tekankan Data, Digitalisasi, dan Prestasi

15 Januari 2026 - 17:01

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Komisi IV DPRD Sulteng Pastikan Program 2026 Selaras Kebutuhan Masyarakat

15 Januari 2026 - 14:02

DPRD SULTENG

Gubernur Anwar Hafid Paparkan Hilirisasi Kelapa dan Pariwisata Danau Paisupok ke Bappenas

15 Januari 2026 - 11:31

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Anwar Hafid Dorong Kolaborasi Pemprov Sulteng–ITB untuk Pendidikan, Riset, dan Tata Ruang

15 Januari 2026 - 08:03

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Menteri Nusron Wahid: 2026 Tak Boleh Ada Lagi Berkas Pertanahan Menumpuk

15 Januari 2026 - 06:30

nusron Wahid

Gubernur Sulteng Jajaki Kerja Sama Strategis dengan ITB, Fokus Beasiswa dan SDM

15 Januari 2026 - 06:25

gubernur sulteng, ANwar Hafid
Trending di Daerah