Menu

Mode Gelap

Daerah · 9 Mar 2025

Mas Ali Serap Aspirasi Warga Desa Sumari dalam Reses DPRD Donggala


					Anggota DPRD Donggala dari Fraksi Golkar, Mas Ali, menyerap aspirasi masyarakat dalam kegiatan reses masa sidang I tahun 2025 di Desa Sumari, Kecamatan Sindue, pada Minggu (09/03/25).  FOTO: TIM Perbesar

Anggota DPRD Donggala dari Fraksi Golkar, Mas Ali, menyerap aspirasi masyarakat dalam kegiatan reses masa sidang I tahun 2025 di Desa Sumari, Kecamatan Sindue, pada Minggu (09/03/25). FOTO: TIM

DONGGALA,netiz.id – Anggota dari Fraksi Golkar, Mas Ali, menyerap aspirasi dalam kegiatan masa sidang I tahun di Desa Sumari, , pada Minggu (09/03/25). Kegiatan yang berlangsung di gedung pertemuan tersebut dihadiri oleh perangkat desa, , pemuda, serta sekitar.

Dalam kesempatan itu, masyarakat menyampaikan berbagai aspirasi dan kebutuhan mereka, salah satunya mengenai ketersediaan pupuk yang menjadi keluhan utama petani. Selain itu, ibu-ibu majelis taklim juga mengusulkan bantuan alat hadrah atau rebana untuk mendukung kegiatan keagamaan di desa mereka.

Menanggapi hal tersebut, Anggota Komisi I itu berjanji akan menampung dan memperjuangkan aspirasi masyarakat agar dapat ditindaklanjuti sesuai dengan kewenangan DPRD. Ia menegaskan bahwa reses merupakan momentum penting bagi anggota dewan untuk mendengar langsung permasalahan yang dihadapi masyarakat dan mencari solusi yang tepat.

“Kami akan berupaya semaksimal mungkin agar kebutuhan masyarakat, terutama yang berkaitan dengan sektor pertanian dan kegiatan sosial keagamaan, bisa mendapatkan perhatian dan dari ,” ujarnya.

Ia berharap pada reses ini dapat menjadi jembatan komunikasi yang efektif antara masyarakat dan pemerintah, sehingga setiap aspirasi yang disampaikan dapat terealisasi demi kesejahteraan bersama. (KB)

Artikel ini telah dibaca 19 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Komisi I DPRD Sulteng Dorong Penganggaran Honorarium KPID dan KI yang Proporsional

14 Januari 2026 - 12:49

DPRD SULTENG

Korban Banjir Aceh Terima Kiriman 1.000 Paket Abon dari Masyarakat Sulteng

14 Januari 2026 - 12:00

Yakesma Sulteng

SMA Kristen Bala Keselamatan Palu Serius Benahi Perpustakaan Jelang Akreditasi

14 Januari 2026 - 06:49

Dispusaka Sulteng

Dispusaka Sulteng Awali 2026 dengan Penegasan Disiplin dan Layanan Publik

14 Januari 2026 - 06:31

Dispusaka Sulteng

Resmob Tadulako Amankan Pelaku Pencurian Brankas di Toko Bintang Palu

13 Januari 2026 - 19:04

Polresta Palu

Anwar Hafid Ungkap Bahaya Tambang Ilegal, Dorong Pengetatan Pengawasan KLH

13 Januari 2026 - 18:39

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah