Menu

Mode Gelap

Daerah · 5 Des 2024

Empat Bus Trans Donggala Siap Berangkat dari Surabaya


					Bus Trans Donggala saat antrian menuju pelabuhan tanjung perak kota Surabaya pada Rabu (04/12/24). FOTO: netiz.id (Akib) Perbesar

Bus Trans Donggala saat antrian menuju pelabuhan tanjung perak kota Surabaya pada Rabu (04/12/24). FOTO: netiz.id (Akib)

SURABAYA,netiz.id – Empat unit bus Trans Donggala tengah bersiap diberangkatkan dari Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, menuju Kabupaten Donggala. Keempat bus tersebut di pelabuhan pada Rabu (04/12/24) malam dari Singosari dan dijadwalkan akan diangkut menggunakan Kapal pada Kamis (05/12/24).  

Berdasarkan dari Kabupaten Donggala, bus-bus tersebut diperkirakan akan tiba di Pelabuhan Donggala pada Sabtu (07/12/24). 

Nantinya, bus-bus tersebut akan dalam peluncuran yang dijadwalkan berlangsung pada Kamis (12/12/24) di Donggala, dengan Penjabat (Pj) , , memimpin langsung acara tersebut.  

Kabupaten Donggala, melalui Kepala Bidang Angkutan, Zainal, saat dikonfirmasi membenarkan rencana keberangkatan tersebut. 

“Ada empat bus yang akan diberangkatkan ke Kabupaten Donggala pada Kamis besok (04/12/24),” ujar Zainal.  

Zainal juga menyampaikan bahwa keberangkatan bus ini menggunakan KM Dharma Kencana V, yang diperkirakan tiba di Donggala pada Sabtu (07/12/24). 

“Empat unit freeder rencananya bakal menyusul ke Kabupaten Donggala dan bersamaan dilaunching oleh ,” ucapnya 

Bus Trans Donggala ini diharapkan dapat meningkatkan layanan transportasi umum di wilayah tersebut dan memberikan kemudahan akses bagi masyarakat. (Dg)  

Artikel ini telah dibaca 4,673 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

“Tidak Ada Jabatan Basah dan Kering”, Anwar Hafid Tantang Pejabat Pemprov Sulteng Berinovasi

15 Januari 2026 - 20:18

Gubernur Sulteng, ANwar Hafid

Sekretaris DPRD Sulteng Dorong Kinerja Aparatur pada Pelantikan Pejabat Eselon III dan IV

15 Januari 2026 - 19:59

Sekwan DPRD SULTENG

Anwar Hafid Lantik 389 Pejabat Pemprov Sulteng, Tekankan Data, Digitalisasi, dan Prestasi

15 Januari 2026 - 17:01

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Komisi IV DPRD Sulteng Pastikan Program 2026 Selaras Kebutuhan Masyarakat

15 Januari 2026 - 14:02

DPRD SULTENG

Gubernur Anwar Hafid Paparkan Hilirisasi Kelapa dan Pariwisata Danau Paisupok ke Bappenas

15 Januari 2026 - 11:31

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Anwar Hafid Dorong Kolaborasi Pemprov Sulteng–ITB untuk Pendidikan, Riset, dan Tata Ruang

15 Januari 2026 - 08:03

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah