Menu

Mode Gelap

Daerah · 10 Sep 2025

KPU Palu Ingatkan Parpol Rutin Perbarui Data Kepengurusan dan Keanggotaan


					Anggota KPU Kota Palu saat mengikuti rapat kerja pemutakhiran data kepengurusan dan keanggotaan partai politik semester II tahun 2025 yang digelar secara daring melalui aplikasi Zoom Meeting, Rabu (05/09/25). FOTO: Tangkapan layar Perbesar

Anggota KPU Kota Palu saat mengikuti rapat kerja pemutakhiran data kepengurusan dan keanggotaan partai politik semester II tahun 2025 yang digelar secara daring melalui aplikasi Zoom Meeting, Rabu (05/09/25). FOTO: Tangkapan layar

PALU,netiz.id (KPU) Kota Palu mengingatkan seluruh partai politik untuk rutin memperbarui kepengurusan dan keanggotaan secara berkala. Hal ini disampaikan dalam rapat kerja kepengurusan dan keanggotaan partai politik tingkat kota semester II tahun yang secara daring melalui aplikasi Zoom Meeting, Rabu (05/09/25).

Anggota KPU Kota Palu, Lembah, hadir sebagai narasumber bersama jajaran komisioner lainnya. Rapat tersebut juga diikuti perwakilan serta pengurus partai politik, di antaranya PKB, Gerindra, PDIP, NasDem, , Garuda, Partai , PKS, PKN, Hanura, PAN, PBB, Demokrat, Perindo, , PPP, dan Partai Ummat.

Dalam pemaparannya, Iskandar menegaskan bahwa setiap pergantian kepengurusan partai politik wajib dilengkapi dengan surat keputusan (SK) terbaru dan dimasukkan ke dalam Sistem Informasi Partai Politik (Sipol). Selain itu, data keanggotaan juga harus segera diperbarui apabila ada anggota yang mengundurkan diri, pindah partai, meninggal dunia, atau beralih status menjadi aparatur sipil negara (ASN).

“Kami mengingatkan agar partai politik tidak mencatut warga sebagai anggota tanpa persetujuan. Status kantor partai juga harus jelas dan dibuktikan dengan dokumen resmi,” tegas Iskandar.

Sebagai tindak lanjut, KPU Kota Palu menyatakan siap mendampingi partai politik dalam menata kepengurusan dan keanggotaan dengan memanfaatkan Sipol secara berkelanjutan. Upaya ini diharapkan dapat meminimalisasi potensi permasalahan yang mungkin timbul di masa mendatang. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 19 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Pertanahan Donggala Serahkan 11 Sertipikat Aset PLN

16 Januari 2026 - 06:06

Pertanahan Donggala

“Tidak Ada Jabatan Basah dan Kering”, Anwar Hafid Tantang Pejabat Pemprov Sulteng Berinovasi

15 Januari 2026 - 20:18

Gubernur Sulteng, ANwar Hafid

Sekretaris DPRD Sulteng Dorong Kinerja Aparatur pada Pelantikan Pejabat Eselon III dan IV

15 Januari 2026 - 19:59

Sekwan DPRD SULTENG

Anwar Hafid Lantik 389 Pejabat Pemprov Sulteng, Tekankan Data, Digitalisasi, dan Prestasi

15 Januari 2026 - 17:01

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Komisi IV DPRD Sulteng Pastikan Program 2026 Selaras Kebutuhan Masyarakat

15 Januari 2026 - 14:02

DPRD SULTENG

Gubernur Anwar Hafid Paparkan Hilirisasi Kelapa dan Pariwisata Danau Paisupok ke Bappenas

15 Januari 2026 - 11:31

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah