Menu

Mode Gelap

Daerah · 3 Sep 2024

Donggala Raih Penghargaan Nasional, Pj Bupati Apresiasi Upaya Penurunan Stunting


					Pj Bupati Donggala, Moh Rifani. Photo: netiz.id (Akib) Perbesar

Pj Bupati Donggala, Moh Rifani. Photo: netiz.id (Akib)

PALU,netiz.id – Penjabat (Pj) Bupati , , memberikan apresiasi tinggi kepada (OPD) yang berperan aktif dalam upaya di Kabupaten Donggala. Apresiasi ini disampaikan Rifani saat dikonfirmasi oleh media pada Selasa, (03/09/24).

Dalam kesempatan tersebut, Rifani menyampaikan rasa kasihnya kepada tenaga kesehatan, kader kesehatan, bidan desa, serta seluruh OPD yang terlibat. Menurutnya, kontribusi dan kerja keras semua pihak ini sangat berpengaruh dalam mengurangi prevalensi stunting di wilayah kabupaten Donggala.

“Saya menyampaikan terima kasih dan apresiasi kepada semua pihak, terutama sektor-sektor yang bertanggung jawab dalam melaksanakan upaya penanggulangan dan penurunan stunting di Kabupaten Donggala,” ujar Rifani.

Ia juga menambahkan bahwa dirinya sangat menghargai dedikasi para tenaga kesehatan dan pihak terkait, serta berharap agar upaya mereka ke depan dapat semakin ditingkatkan untuk mencapai hasil yang lebih optimal.

Diketahui, Wakil Presiden Republik Indonesia, ‘ruf Amin, secara langsung memberikan dalam kegiatan Koordinasi Nasional () Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2024. Acara yang diselenggarakan di Hotel Sahid, Jakarta, pada 3-4 September 2024 ini melibatkan berbagai pihak mulai dari tingkat pusat, daerah, hingga desa/kelurahan.

Pada Rakornas tersebut, memberikan insentif fiskal kepada daerah-daerah yang menunjukkan kinerja baik dalam program percepatan penurunan stunting. Insentif ini diharapkan dapat memacu semangat daerah-daerah lain untuk semakin giat dalam menurunkan angka stunting secara nasional. (KB)

Artikel ini telah dibaca 202 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Anwar Hafid Lantik 389 Pejabat Pemprov Sulteng, Tekankan Data, Digitalisasi, dan Prestasi

15 Januari 2026 - 17:01

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Komisi IV DPRD Sulteng Pastikan Program 2026 Selaras Kebutuhan Masyarakat

15 Januari 2026 - 14:02

DPRD SULTENG

Gubernur Anwar Hafid Paparkan Hilirisasi Kelapa dan Pariwisata Danau Paisupok ke Bappenas

15 Januari 2026 - 11:31

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Anwar Hafid Dorong Kolaborasi Pemprov Sulteng–ITB untuk Pendidikan, Riset, dan Tata Ruang

15 Januari 2026 - 08:03

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Gubernur Sulteng Jajaki Kerja Sama Strategis dengan ITB, Fokus Beasiswa dan SDM

15 Januari 2026 - 06:25

gubernur sulteng, ANwar Hafid

Inflasi Sulteng Terkendali di Angka 3,31 Persen, TPID Perkuat Stok Pangan Hadapi Idul Fitri 2026

14 Januari 2026 - 19:32

Wagub Sulteng, Reny Lamadjido
Trending di Daerah