Menu

Mode Gelap

Daerah · 29 Sep 2023

KPU Donggala Keluarkan Keputusan PAW, Dua Anggota DPRD Digantikan!


					Para komisioner KPU Donggala saat rapat pleno di ruang pertemuan KPU Donggala. Jum'at (29/9/23) Perbesar

Para komisioner KPU Donggala saat rapat pleno di ruang pertemuan KPU Donggala. Jum'at (29/9/23)

DONGGALA,netiz.id — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Donggala secara resmi menyampaikan hasil rapat pleno Penggantian Antar Waktu () dua anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Donggala, yaitu Taufik M. Burhan dan .

Ketua Divisi Penyelenggara , , saat dikonfirmasi oleh media ini pada Jumat (29/9/23), mengatakan bahwa ini terjadi tepat hari kerja setelah KPU Donggala menerima surat dari Ketua pada Senin (25/9).

Lebih lanjut, Andi Kasmin menyatakan bahwa sesuai hasil pleno hari ini, KPU Donggala menyampaikan bahwa Jamrin dengan nomor urut 2 memperoleh 733 suara pada Dapil , sementara Richvain dengan nomor urut 2 memperoleh 412 suara pada Dapil 2.

“Oleh karena itu, kami menyampaikan bahwa keduanya berhak menjadi Penggantian Antar Waktu (PAW) menggantikan Syafruddin K dan Taufik M. Burhan dari (PKB),” jelasnya.

Ia menambahkan bahwa KPU Donggala telah membalas surat Ketua DPRD. Surat penyampaian hasil pemenuhan persyaratan oleh Jamrin memiliki Nomor Surat No. 1251/PY.03.1/7203/, sementara Surat penyampaian hasil pemeriksaan pemenuhan persyaratan oleh Richvain memiliki Nomor Surat No. 1253/PY.03.1/7203/2023. Demikian disampaikan oleh Ketua Divisi Penyelenggara. (KB)

Artikel ini telah dibaca 439 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Jembatan Lero Tergerus Banjir, Warga Harap Tindakan Cepat Pemerintah

12 Januari 2026 - 08:57

Jembatan Lero Donggala

Bukit Salena Dilirik Jadi Pusat Paralayang, Anwar Hafid Dorong Peran Anak Muda dan Pariwisata

12 Januari 2026 - 07:09

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Empat Desa di Tanantovea Terdampak Banjir, Warga Mengungsi Mandiri

12 Januari 2026 - 07:04

Banjir Tanantovea

Gubernur Anwar Hafid Tinjau Paralayang Bukit Salena, Siap Jadi Ikon Olahraga Dirgantara Sulteng

12 Januari 2026 - 06:24

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Tinjau Wisata Paralayang, Gubernur Anwar Hafid Salat Magrib di Bukit Salena

11 Januari 2026 - 06:48

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Geo Portal Jadi Andalan Pemprov Sulteng, Anwar Hafid: Ini Kebanggaan Daerah

10 Januari 2026 - 15:59

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah