Menu

Mode Gelap

Sports · 24 Jan 2025

Laskar Tadulako Tundukkan Persipura, Persipal FC Jaga Peluang Bertahan di Liga 2


					Pemain Persipal FC, Rendi bersama rekannya merayakan gol. FOTO: Issrin Assegaf Perbesar

Pemain Persipal FC, Rendi bersama rekannya merayakan gol. FOTO: Issrin Assegaf

,netiz.id () kembali menunjukkan performa gemilang dalam lanjutan Playoff Degradasi musim /2025 Bertanding di , Palu, Jumat (24/01/2025), sukses menaklukkan tim kuat Mutiara Hitam, , dengan skor 2-0.

Di hadapan suporter setianya, PERSIPAL FC tampil dominan sejak peluit awal dibunyikan. Tekanan bertubi-tubi dari tim membuat lini pertahanan PERSIPURA Jayapura kewalahan sepanjang pertandingan.

Gol pembuka akhirnya tercipta pada menit ke-72 melalui aksi Dedy Tri Maulana, yang baru masuk sebagai pemain pengganti. Tak butuh waktu lama, Rendi Saputra—juga pemain pengganti—berhasil menggandakan keunggulan pada menit ke-78, memastikan kemenangan penting bagi tuan rumah.

Kemenangan ini menjadi angin segar bagi PERSIPAL FC dalam menjaga peluang bertahan di Liga 2 musim depan. Dukungan penuh dari suporter serta penampilan solid para pemain menjadi kunci kesuksesan Laskar Tadulako dalam laga krusial ini.

Saat ini, PERSIPAL FC memimpin klasemen Grup D Playoff degradasi dengan raihan tiga poin dari pertandingan. Sementara itu, PERSIPURA Jayapura berada di posisi ketiga dengan poin yang sama. (KB)

Artikel ini telah dibaca 147 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Celebest FC Gelar Seleksi Pemain Jelang Liga 4 Sulteng

13 Januari 2026 - 18:25

Celebest FC

Juventus Pesta Gol di Allianz Stadium, Kokoh di Peringkat Empat

13 Januari 2026 - 05:50

juventus

Blunder Kecil Berujung Kekalahan Telak Persipal Palu di Stadion Gawalise

13 Januari 2026 - 05:38

Andhika Mulia Pratomo

Hattrick Igor Menambah Kutukan Persipal Tak Pernah Menang di Stadion Gawalise

12 Januari 2026 - 19:00

Persipal Palu

McTominay Gagalkan Kemenangan Inter, Nerazzurri Ditahan Napoli 2-2

12 Januari 2026 - 05:53

napoli

Barcelona Tegaskan Status Raja Piala Super Spanyol Usai Tundukkan Real Madrid 3-2

12 Januari 2026 - 05:34

barcelona
Trending di Sports