Menu

Mode Gelap

Daerah · 8 Sep 2022

Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid Terima Kunjungan BPK RI Perwakilan Sulteng


					Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid Terima Kunjungan BPK RI Perwakilan Sulteng Perbesar

PALU,netiz.id — Wali Kota H.Hadianto Rasyid, S.E menerima kunjungan silaturahim Kepala , dan sejumlah pejabat BPK lainnya. Kamis (8/9/22)

Kedatangan pihak BPK RI Perwakilan Sulteng, diterima di ruang kerja Walikota dan mendampingi Sekda Kota Palu , S.Sos, M.M dan sejumlah kepala OPD lainnya.

Adapun agenda kunjungan tersebut adalah Pemberitahuan Kinerja Pendahuluan atas Penyediaan Akses Air Minum dan Sanitasi Layak TA 2020 sampai dengan Semester I tahun pada dan Instansi Terkait Lainnya.

Kepala BPK RI Perwakilan Sulteng, Slamet Riyadi mengatakan bahwa pihaknya melaksanakan tugas pemeriksaan selama 25 hari kerja.

“Pemeriksaan tersebut akan dimulai tanggal 7 sampai dengan 27 September 2022 secara luring dan tanggal 28 September sampai dengan 11 Oktober 2022 secara daring,” Ujarnya

Dalam rangka pemeriksaan tersebut, kata dia. Pihaknya memohon bantuan dan Pemerintah Kota Palu untuk dapat memberikan dokumen dokumen serta penjelasan terkait kegiatan penyediaan air minum dan sanitasi layak dan aman, yang akan kami mintakan kemudian selama pelaksanaan pemeriksaan.

Sementara itu, Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid menyampaikan terimakasih dan penghargaan atas kedatangan pihak BPK RI Sulteng ke Pemkot Palu dan tentunya selama proses pemeriksaan terhadap Penyediaan Akses Air Minum dan Sanitasi Layak Pemkot selalu siap mendampingi.

Hadianto menjelaskan bahwa Pemerintah Kota (Pemkot) Palu akan selalu siap bersinergi dan bekerjasama dengan pihak BPK RI Perwakilan Sulteng. Demikian Wali Kota Palu. (***)

Artikel ini telah dibaca 14 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Inflasi Sulteng Terkendali di Angka 3,31 Persen, TPID Perkuat Stok Pangan Hadapi Idul Fitri 2026

14 Januari 2026 - 19:32

Wagub Sulteng, Reny Lamadjido

Wagub Sulteng Pimpin Rapat TPID, Siapkan Strategi Kendalikan Inflasi Jelang Ramadan

14 Januari 2026 - 19:15

Wagub Sulteng, Reny Lamadjido

Wakil Ketua Fraksi PKS, Takwin Tinjau dan Bantu Korban Banjir di Desa Wani

14 Januari 2026 - 18:51

Takwin

Relawan PKS Bersihkan Rumah Lansia Korban Banjir di Desa Wani

14 Januari 2026 - 17:52

PKS SULTENG

Komisi I DPRD Sulteng Dorong Penganggaran Honorarium KPID dan KI yang Proporsional

14 Januari 2026 - 12:49

DPRD SULTENG

Korban Banjir Aceh Terima Kiriman 1.000 Paket Abon dari Masyarakat Sulteng

14 Januari 2026 - 12:00

Yakesma Sulteng
Trending di Daerah