Menu

Mode Gelap

Daerah · 11 Apr 2022

Sertifikat Masjid Al Hidayah Lombonga, Diduga Jadi Jaminan Pihak Investor PT Esaputli


					Masjid Al Hidayah Lombonga. Perbesar

Masjid Al Hidayah Lombonga.

NETIZ.ID, — Polemik terus terjadi pada tambak udang vaname oleh PT EsaPutli Prakarsa Utama di .

Setelah Sertifikat Tanah warga. Kali ini, diduga Al Hidayah Lombonga yang menjadi jaminan pihak investor.

Menurut salah seorang warga yang tidak ingin disebut namanya, mengatakan bahwa pihak menjanjikan untuk membangun rumah ibadah tersebut dengan jaminan sertifikat Masjid di pegang oleh pihak perusahaan.

“Perusahaan itu menjanjikan membangun rumah ibadah dengan anggaran 2 milliar,” Ungkapnya. Sabtu (9/4/2022)

Lebih lanjut, ia menjelaskan bahwa beberapa hari yang lalu pihak perusahaan sudah mengukur lokasi masjid dan membuat site plan dari Masjid tersebut.

Sebelumnya , mempertanyakan langkah Perusahaan yang menjadikan sertifikat tanah sebagai agunan di bank.

PT Esaputlii akhirnya memperlihatkan dengan masyarakat terkait pengembangan tambak udang vaname dengan skema inti plasma tersebut.

Ternyata benar, di dalam poin kelima tentang hak dan kewajiban pihak pertama (Masyarakat) disebutkan, “pihak pertama berkewajiban untuk memberi izin dan persetujuan secara tertulis kepada pihak kedua (perusahaan) untuk menjadikan agunan atau jaminan surat/dokumen/akta/sertifikat tanah obyek perjanjian untuk suatu keperluan kredit pada lembaga perbankan atau lembaga keuangan lainnya.

Sementara itu, Pengawas lapangan perusahaan PT EsaPutli Prakarsa Utama, Nasrul mengatakan bahwa tidak betul itu sertifikat yang di gadaikan ke bank.

Semua itu hanya orang yang tidak suka dengan adanya pembangunan tambak udang vaname di Lombonga. Demikian Nasrul. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 419 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

DPRD Donggala Temui Wamen Sosial, Usulkan Bantuan untuk Pengentasan Kemiskinan

24 April 2025 - 20:52

DPRD DONGGALA

Gubernur Sulteng Terima Kunjungan Dubes Ceko, Bahas Penguatan Kerja Sama Bilateral

24 April 2025 - 17:15

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Gubernur Anwar Hafid Gandeng Republik Ceko, Sulteng Siap Tancap Gas Kerja Sama Internasional

24 April 2025 - 12:59

Gubernur Sulawesi Tengah, Anwar Hafid,

Korupsi Proyek Jalan Mbulava, Kejari Donggala Lanjutkan ke Penyidikan

24 April 2025 - 10:56

Ikram

PN Donggala Tolak Praperadilan Fatmah dalam Kasus Korupsi PNPM di Sigi

24 April 2025 - 10:13

PN Donggala

Demi Warga, Gubernur Sulteng Minta Tambahan Kuota BBM dan LPG ke Pertamina

24 April 2025 - 08:13

Gubernur Sulteng
Trending di Daerah