Menu

Mode Gelap

Daerah · 3 Okt 2025

RS Rujukan Tolitoli Masih Alami Antrean Panjang, Wagub Reny Janjikan Solusi Tenaga Medis Lokal


					Wakil Gubernur Sulawesi Tengah, dr. Reny A. Lamadjido, bersama jajaran pejabat Dinas Kesehatan Provinsi dan Kabupaten Tolitoli saat menghadiri rapat kerja kesehatan di Aula Hotel Alatas, Jumat (03/10/25). FOTO: istimewa Perbesar

Wakil Gubernur Sulawesi Tengah, dr. Reny A. Lamadjido, bersama jajaran pejabat Dinas Kesehatan Provinsi dan Kabupaten Tolitoli saat menghadiri rapat kerja kesehatan di Aula Hotel Alatas, Jumat (03/10/25). FOTO: istimewa

TOLITOLI,netiz.id — Kondisi rumah sakit rujukan di Kabupaten Tolitoli kembali menjadi sorotan. Kepala Tolitoli, M. Nasir H. Hasan Dg. Marumu, mengungkapkan masih terjadi antrean panjang hingga enam jam akibat membludaknya pasien dan terbatasnya tenaga medis, terutama spesialis kejiwaan.

Hal ini ia sampaikan dalam bersama Wakil Gubernur Sulawesi Tengah, dr. Reny A. Lamadjido, di Aula Hotel Alatas, Jumat (03/10/25).
“Kami berharap Ibu Wakil Gubernur dapat meninjau langsung kondisi rumah sakit rujukan di Tolitoli. Dukungan dari pemerintah provinsi sangat kami butuhkan,” ungkapnya.

Menanggapi hal itu, Wagub berjanji mendorong pemenuhan tenaga medis lokal. Ia menekankan agar putra-putri daerah yang tengah menempuh kedokteran mendapat fasilitas agar bisa kembali mengabdi di Tolitoli.
“Harus ada dokter asli daerah yang siap melayani masyarakatnya sendiri,” ujarnya.

Selain menyerap aspirasi, Wagub juga menyerahkan berupa enam dan alat untuk lansia dari Dinas . Ia menegaskan, rapat kerja kesehatan menjadi momentum menyatukan visi demi peningkatan kesehatan di . (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 19 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Resmob Tadulako Amankan Pelaku Pencurian Brankas di Toko Bintang Palu

13 Januari 2026 - 19:04

Polresta Palu

Anwar Hafid Ungkap Bahaya Tambang Ilegal, Dorong Pengetatan Pengawasan KLH

13 Januari 2026 - 18:39

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Gubernur Anwar Hafid dan Menteri KLH Sepakat Perketat Pengawasan Pertambangan di Sulteng

13 Januari 2026 - 15:09

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Amankan Aset Negara, Kantor Pertanahan Donggala Serahkan Sertipikat BMN

13 Januari 2026 - 10:02

Kantah Donggala

DPRD Sulteng Ikut Pererat Kebersamaan Forkopimda di Jamuan Kodaeral VI

13 Januari 2026 - 06:24

DPRD SULTENG

Komisi III DPRD Sulteng Tekankan Keadilan DBH bagi Daerah Penghasil Nikel

13 Januari 2026 - 06:13

DPRD SULTENG
Trending di Daerah