Menu

Mode Gelap

Daerah · 22 Mei 2023

Pemkot Palu Buka Seleksi Terbuka JPTP Untuk 2 Dinas


					Pemkot Palu Buka Seleksi Terbuka JPTP Untuk 2 Dinas Perbesar

,netiz.id — Pemerintah Kota (Pemkot) Palu membuka seleksi terbuka Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP) eselon II b untuk 2 kotak jabatan yakni dan Kepala Dinas Pemadam dan Penyelamatan Kota Palu.

Sebelumnya diketahui, kepala dinas untuk dua dinas tersebut lolos dalam seleksi JPTP eselon II di lingkungan Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng).

Seleksi terbuka JPTP dengan pengumuman nomor: 03/PANSEL-JPTP.KP/2023 tentang seleksi terbuka jabatan pimpinan tinggi pratama di lingkungan Kota Palu .

Berikut petikannya.

Dalam rangka pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kota Palu sesuai dengan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara, Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen dan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 15 Tahun 2019 tentang Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Secara Terbuka dan Kompetitif di Lingkungan Instansi Pemerintah.

Dengan ini kami mengundang Negeri Sipil yang memenuhi syarat untuk mendaftarkan diri mengikuti Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Eselon II.b di lingkungan Pemerintah Daerah Kota Palu, masingmasing untuk jabatan:

. Kepala Dinas Pariwisata Kota Palu,
2. Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Palu:

Persyaratan dan Jadwal pelaksanaan seleksi dapat dilihat di Website BKPSDMD Kota Palu bkpsdmd.palukota.go.id atau langsung kepada Sekretariat Panitia Seleksi pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Kota Palu dengan alamat Jl. Balaikota Selatan No. 1 Blok C Lt. II Palu:

Demikian Pengumuman ini dikeluarkan untuk diketahui dan disebarluaskan kepada mereka yang berkepentingan dan apabila ada kekeliruan dalam Pengumuman ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Dikeluarkan 22 Mei 2023 oleh ketua Pansel, Irmayanti S Sos.(**)

Artikel ini telah dibaca 72 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Dewan Kesenian Donggala Soroti Penggunaan Logo Tanpa Koordinasi di Ramadhan Festival

19 Maret 2025 - 23:15

Moh Ridwan

Bupati Vera Elena: Setiap Desa Harus Punya Hafiz, Setiap Kecamatan Punya Masjid Jami

19 Maret 2025 - 05:10

Bupati Donggala, Vera Elena Laruni.

PN Donggala Digeruduk Ratusan Warga Soulowe, Tuntut Penangguhan Penahanan Kades

19 Maret 2025 - 04:50

Pn donggala

Bupati Donggala Bentuk Dua Satgas Baru untuk Tingkatkan Pendidikan dan PAD

19 Maret 2025 - 04:39

Vera - Taufik Burhan

DPRD Donggala Dorong Pembentukan Pansus, Dugaan Pungli Retribusi Pasar Disorot

19 Maret 2025 - 04:28

Dprd donggala

Bocornya Retribusi Pasar Donggala, Sekda Bakal Evaluasi Pejabat Disperindag

18 Maret 2025 - 16:09

Rustam Efendi
Trending di Daerah