Menu

Mode Gelap

Daerah · 1 Feb 2024

Moh Taufik Ajak Penyelenggara Pemilu Lakukan Pengumuman Masif


					Sekretaris DPD NasDem Donggala. Moh Taufik. Photo: netiz.id Perbesar

Sekretaris DPD NasDem Donggala. Moh Taufik. Photo: netiz.id

DONGGALA,netiz.id — Sekretaris DPD , Moh Taufik, meragukan naiknya partisipasi pemilih pada Pemilihan Umum (Pemilu) yang tinggal beberapa hari lagi.

Upik, sapaan akrabnya, menyampaikan bahwa Pemilu saat ini terasa agak rumit karena tidak lagi menggunakan surat panggilan C6. Kini, pemilih harus datang ke Tempat (TPS) dengan surat pemberitahuan, , atau surat keterangan tanda penduduk berup kartu keluarga (KK).

“Kesulitan ini bisa mempengaruhi partisipasi masyarakat yang makin menurun jika tidak disosialisasikan dengan baik,” ucapnya saat dikonfirmasi media ini pada rabu kemarin (31/01/24)

Ia menuturkan partisipasi yang dapat berdampak negatif, seperti saat seseorang tanpa KTP datang ke TPS dan harus pulang.

“Jika hal ini tidak diatasi dengan yang efektif, bisa menyebabkan ketidakmampuan masyarakat untuk kembali ke TPS,” jelasnya Upik yang juga itu.

Oleh karena itu, lanjut Upik, penyelenggara pemilu perlu melakukan pengumuman masif, termasuk melalui , , rumah ibadah, atau kepala dusun, untuk mengingatkan masyarakat membawa identitas diri saat datang ke TPS.

“Semua ini bertujuan meningkatkan partisipasi masyarakat pada Pemilu, sesuai dengan harapan dari Partai NasDem pada Pemilu 2024,” tutupnya. (KB)

Artikel ini telah dibaca 238 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Anggota DPRD Palu Kecam Ujaran Kebencian terhadap Pendiri Alkhairaat

27 Maret 2025 - 20:41

Abdurahim Nasar Al-Amri

Resmi Dilantik, Sry Nirwanti Bahasoan Pimpin TP-PKK Sulawesi Tengah

27 Maret 2025 - 20:20

Sry Nirwanti Bahasoan

Listrik Menyala di Pelosok Morut, Warga: Terima Kasih Gubernur Anwar Hafid 

27 Maret 2025 - 04:58

Anwar Hafid

Hari Ini, Sry Nirwanti Bahasoan Lantik Pengurus TP-PKK Sulteng Periode 2025-2030  

27 Maret 2025 - 04:47

Sry Nirwanti Bahasoan

Polisi Gerebek Dua Lokasi di Palu, Tiga Pengedar Sabu Ditangkap

26 Maret 2025 - 08:29

Ditresnarkoba Polda Sulteng

Bendum HIPMI Sulteng, Fathur Razaq Anwar, Ajak Mahasiswa Kembangkan Jiwa Entrepreneur

26 Maret 2025 - 08:18

Fathur Razaq Anwar
Trending di Daerah