Menu

Mode Gelap

Daerah · 10 Feb 2024

Matangkan Persiapan Pemilu, KPU Kota Palu gelar Simulasi Pemungutan Suara


					Matangkan Persiapan Pemilu, KPU Kota Palu gelar Simulasi Pemungutan Suara Perbesar

PALU,netiz.id (KPU) Kota Palu menggelar bertujuan memberikan pelatihan kepada ketua-ketua di setiap kecamatan pada Jumat kemarin (09/02/24).

Anggota KPU Palu Koordinator divisi teknis, Iskandar, menyatakan bahwa kegiatan simulasi ini merupakan agenda penting bagi sebagai bagian dari persiapan menyambut pemilihan mendatang.

“Simulasi tersebut tidak menggunakan daftar pemilih tetap, tetapi melibatkan peserta langsung yang terdiri dari ketua-ketua KPPS,” ujarnya.

“Dalam acara ini, sebanyak 222 peserta akan terlibat di setiap kecamatan, tanpa melibatkan . Namun, total simulasi akan dilakukan besok dengan mengundang dan , serta menggunakan DPT,” tambahnya.

Iskandar melanjutkan, kegiatan simulasi hari ini dilaksanakan secara serentak di delapan kecamatan di Kota Palu, mulai dari Mantikulore hingga Tatanga. Peserta simulasi akan memahami secara langsung proses pemungutan dan perhitungan suara.

Selain itu, kata dia, simulasi ini juga mencakup persiapan jalur khusus bagi kelompok disabilitas pada pemilihan mendatang. Kelompok , ibu hamil, dan disabilitas dipersiapkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

“Tujuan utama dari simulasi ini adalah mempersiapkan KPPS dan seluruh peserta terkait dengan proses yang akan berlangsung pada 14 Februari mendatang,” ujarnya.

Dengan demikian, KPU Kota Palu menunjukkan komitmennya untuk menyelenggarakan pemilihan yang berjalan lancar dan adil bagi seluruh masyarakatnya. Demikian Iskandar. (KB)

Artikel ini telah dibaca 66 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Komisi IV DPRD Sulteng Pastikan Program 2026 Selaras Kebutuhan Masyarakat

15 Januari 2026 - 14:02

DPRD SULTENG

Gubernur Anwar Hafid Paparkan Hilirisasi Kelapa dan Pariwisata Danau Paisupok ke Bappenas

15 Januari 2026 - 11:31

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Anwar Hafid Dorong Kolaborasi Pemprov Sulteng–ITB untuk Pendidikan, Riset, dan Tata Ruang

15 Januari 2026 - 08:03

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Menteri Nusron Wahid: 2026 Tak Boleh Ada Lagi Berkas Pertanahan Menumpuk

15 Januari 2026 - 06:30

nusron Wahid

Gubernur Sulteng Jajaki Kerja Sama Strategis dengan ITB, Fokus Beasiswa dan SDM

15 Januari 2026 - 06:25

gubernur sulteng, ANwar Hafid

Wamen ATR/BPN Tekankan Kekompakan Internal untuk Tingkatkan Pelayanan Pertanahan

15 Januari 2026 - 06:19

Wamen Ossy Dermawan
Trending di Nasional