Menu

Mode Gelap

Daerah · 18 Des 2022

Hadiri Perayaan Natal, Wali Kota Palu : Hidup Rukun Jadi Pelopor Pemersatu Bangsa


					Hadiri Perayaan Natal, Wali Kota Palu : Hidup Rukun Jadi Pelopor Pemersatu Bangsa Perbesar

,netiz.id — Walikota Palu H. Rasyid, S.E menghadiri sekaligus menyampaikan sambutan pada Perkumpulan Kerukunan Keluarga Batak (PKKB) Provinsi .

Acara dilaksanakan di Restoran Marannu jalan Setia Budi turut dihadiri Pj Sekdaprov Sulteng, Dr. Rudy Dewanto, SE, MM beserta sejumlah pengurus PKKB Sulteng serta sejumlah lainnya. Sabtu (17/12/22)

Dalam sambutannya, Walikota Palu menyampaikan selamat menyambut perayaan hari natal 2022 kepada segenap umat kristiani dan selamat menyongsong tahun baru Januari .

Hadi sapaan akrabnya menyampaikan juga kepada semua jemaat semoga dalam perayaan natal tahun ini akan membawa kedamaian, kebahagiaan dan kesejahteraan bagi segenap umat kristiani yang merayakannya, sekaligus dapat memberikan semangat dan harapan baru, untuk membangun hari esok yang lebih baik bagi kita, bagi seluruh masyarakat kota palu untuk membangun daerah dan bangsa tercinta di .

“Merayakan natal bukanlah hanya sekedar kebiasaan atau tradisi semata, akan tetapi suasana natal, sebagaimana yang dirasakan oleh umat kristiani saat ini, adalah suasana damai dan penuh kerukunan,” Ujarnya

Sesungguhnya pula, kata dia, menjadi cita-cita semua pihak untuk menciptakan suatu tata dunia yang damai, adil dan harmonis. Dalam suasana seperti itu, umat manusia hidup dengan penuh persaudaraan, saling mencintai dan bersama-sama berbuat kebajikan, demi kebahagiaan umat manusia.

“Inilah cita-cita kemanusiaan yang hakiki, yang harus dihadirkan dalam merayakan natal Yesus kristus. Kepada para tokoh-tokoh agama dan umat kristiani, agar dapat menjadi pelopor pemersatu bangsa, serta menjadi mitra pemerintah dalam mensolusikan berbagai permasalahan,” Ucapnya

Hadi juga menambahkan termasuk didalamnya mendukung lewat sambutan walikpta pada acara perayaan natal pkkb sulteng. Doa dan partisipasi aktif berbagai kebdakan dan program pemerintah, juga ‘ mengharapkan kepada umat kristiani agar dapat merefleksikan kasih Tuhan dalam kehidupan sehari hari. Semangat kebersamaan dan toleransi di antara pemeluk agama yang berbeda.

“Keberagaman di kota palu adalah suatu realitas yang tidak terbantahkan oleh karena itu sangat penting untuk diberi muatan-muatan pembinaan, pemahaman kepada masyarakat luas dikota palu untuk saling menghargai segala perbedaan dan keberagaman yang ada,” Tuturnya

Lebih lanjut, Hadi mengatakan bahwa melalui berbagai bentuk kegiatan. Harus diakui bahwa keberagaman merupakan akan menjadi suatu kekuatan yang positif dalam membangun daerah ini, yang tentunya akan menjadi semangat baru bagi dirinya dalam menjalankan tugas sebagai wali kota.

“Saya pandang sebagai dukungan moril bagi saya, terlebih mengingat keragaman latar belakang intelektual-intelektual, tentunya akan memberikan sumbangan pemikiran yang sangat berarti bagi kota palu kedepan,” Katanya

Orang nomor satu di kota Palu itu menyampaikan lagi bahwa Natal dan tahun baru tidak lama lagi, tetapi antusiaisme dalam memperingatinya dari umat kristiani, saya pandang sebagai wujud syukur, bahagia, percaya atas karunia Tuhan kepada semua.

“Saya berharap semoga dengan kesucian natal akan memberi makna pembaharuan menuju kota palu yang lebih maju dan sejahtera, mampu mensejajarkan diri dengan kota lain yang dianggap lebih.” Tutup . (***)

 

 

Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Wali Kota Palu Apresiasi Pemenang MTQ dengan Hadiah Umrah

27 Juli 2024 - 09:41

Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid.

MTQ ke-XXX: Kota Palu Kembali Jadi Juara Umum

27 Juli 2024 - 09:33

Pemkot Palu

Pesan Inspiratif Wali Kota Palu untuk Kontingen Popda 2024

26 Juli 2024 - 20:26

Rustam Effendi: Kapal Dharma Kencana V, Harapan Baru Ekonomi Donggala

26 Juli 2024 - 14:30

Sampah Menumpuk, Wali Kota Palu Perintahkan Supir Armada Lebih Sigap

25 Juli 2024 - 21:16

Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid

Upaya Kendalikan Inflasi, Kota Palu Gelar GPM Libatkan UMKM Lokal

25 Juli 2024 - 20:05

Pemkot Palu
Trending di Daerah