Menu

Mode Gelap

Daerah · 28 Jun 2023

Dua Jemaah Haji Asal Sulteng Meninggal Dunia di Tanah Suci Mekkah


					Photo : Asiatoday.id Perbesar

Photo : Asiatoday.id

MEKKAH,netiz.id — Kabar duka menyelimuti saat dua jemaah haji asal provinsi tersebut dilaporkan selama menjalani rangkaian di suci. Kabid Penyelenggara Haji dan Umrah Kantor Wilayah Kementerian Agama Sulawesi Tengah, Muchlis, mengonfirmasi kabar ini melalui pesan WhatsApp pada Rabu (28//23) pagi.

Menurut informasi yang diterima, salah satu jemaah haji yang bernama An. Rosnawati Hairudin (49) dari kloter 11 asal dikabarkan meninggal dunia di Rumah Sakit Saudi Jerman pada Senin, 26 Juni , pukul 08.15 waktu Arab Saudi. Sebelumnya, ia menjalani perawatan selama tujuh hari di RSAS dan dua hari di RS Saudi Jerman karena mengidap penyakit Cardiovascular disease.

Sementara itu, jemaah haji lainnya yang juga berasal dari Kabupaten , yakni An. Alui Koloi, juga dikabarkan meninggal dunia pada hari yang sama sekitar pukul 19.00 waktu Arab Saudi. Kedua jemaah tersebut dimakamkan di tanah suci Arab Saudi.

Muchlis menyampaikan duka cita yang mendalam atas meninggalnya kedua jemaah haji tersebut. “Saya, atas nama Kakanwil Kemenag Sulawesi Tengah, mengucapkan atas kepergian kedua jemaah tersebut. Kami mohon doa agar almarhumah husnul khatimah dan diterima di sisi Allah dalam keadaan yang suci serta terampuni. Semoga mereka kembali ke surga,” ujar Muchlis. (KB/*)

Artikel ini telah dibaca 136 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Komisi I DPRD Sulteng–KPID Duduk Bersama, Fokus Pengawasan Penyiaran

12 Januari 2026 - 14:05

DPRD SULTENG

DPRD Sulteng Dukung Penguatan Sinergi TNI AL melalui Kunjungan Kerja Komandan Komando

12 Januari 2026 - 13:46

DPRD SULTENG

Jembatan Lero Tergerus Banjir, Warga Harap Tindakan Cepat Pemerintah

12 Januari 2026 - 08:57

Jembatan Lero Donggala

Bukit Salena Dilirik Jadi Pusat Paralayang, Anwar Hafid Dorong Peran Anak Muda dan Pariwisata

12 Januari 2026 - 07:09

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Empat Desa di Tanantovea Terdampak Banjir, Warga Mengungsi Mandiri

12 Januari 2026 - 07:04

Banjir Tanantovea

Gubernur Anwar Hafid Tinjau Paralayang Bukit Salena, Siap Jadi Ikon Olahraga Dirgantara Sulteng

12 Januari 2026 - 06:24

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah