Menu

Mode Gelap

Sports · 26 Jan 2025

Comeback Manchester City: Haaland dan Foden Bawa Kemenangan 3-1 atas Chelsea


					Pemain Manchester City, Erling Haaland saat berebut bola udara dengan pemain Chelsea. FOTO: X (Manchester City) Perbesar

Pemain Manchester City, Erling Haaland saat berebut bola udara dengan pemain Chelsea. FOTO: X (Manchester City)

netiz.id berhasil meraih kemenangan 3-1 saat menjamu rival sengit mereka, , dalam lanjutan Liga Primer Inggris yang di Etihad Stadium pada Minggu (26/01/25) dini hari WIB. Kemenangan ini membawa semakin mendekati posisi papan atas liga.

Pada laga yang berlangsung di matchday ke-23, City sempat tertinggal lebih dahulu setelah Noni Madueke mencetak gol cepat di menit ketiga. Namun, pasukan Pep Guardiola tidak menyerah begitu saja. Josko Gvardiol berhasil menyamakan skor sebelum berakhir, memberikan harapan baru bagi .

Memasuki babak kedua, Erling Haaland tampil gemilang dengan mencetak gol penentu pada menit ke-68 setelah memaksimalkan assist dari kiper Ederson. Tiga menit menjelang waktu normal berakhir, Haaland kembali berperan dengan memberikan assist untuk gol Phil Foden, yang memastikan kemenangan untuk City.

Kemenangan ini menjadi bukti kebangkitan City, yang telah melupakan performa buruk yang sempat mereka alami pada awal November lalu, ketika rentetan kekalahan menimpa mereka. Kini, The Citizens tak terkalahkan dalam enam laga terakhir di Liga Primer dengan empat kemenangan dan hasil .

Dengan tambahan tiga poin, Manchester City kini ke posisi keempat dengan koleksi 41 poin dari 23 pertandingan. Sementara itu, Chelsea harus puas ke posisi keenam dengan selisih satu angka dari lawannya.

Artikel ini telah dibaca 75 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

PSSI Tetapkan Rudy Yulianto sebagai Plt Ketua Asprov Sulteng

15 Januari 2026 - 11:19

PSSI SULTENG

Rombak Skuad, Persipal Palu Pasang Target Bertahan di Kasta Kedua Liga Indonesia

15 Januari 2026 - 08:55

Persipal Palu

Singkirkan Nigeria, Maroko Siap Hadapi Senegal di Final Piala Afrika

15 Januari 2026 - 07:58

maroko

Kalahkan Juara Dunia Antarklub, Arsenal Buka Jalan ke Final Piala EFL

15 Januari 2026 - 06:13

arsenal

Gol Esposito di Laga Tunda Antar Inter Kokoh di Puncak Klasemen Serie A

15 Januari 2026 - 05:52

inter

Gol Sadio Mané Bungkam Mesir, Senegal Melaju ke Final Piala Afrika

15 Januari 2026 - 05:40

senegal
Trending di Sports