Menu

Mode Gelap

Daerah · 23 Jul 2024

Wali Kota Palu Gandeng GEMPITA Tingkatkan Lahan Tanaman Pangan


					Foto bersama Wali Kota Palu Hadianto Rasyid dan Gerakan Pemuda Tani Indonesia (GEMPITA) Diruang Tunggu Walikota Palu. Kota Palu//FOTO:GINDA
Perbesar

Foto bersama Wali Kota Palu Hadianto Rasyid dan Gerakan Pemuda Tani Indonesia (GEMPITA) Diruang Tunggu Walikota Palu. Kota Palu//FOTO:GINDA

PALU,netiz.id — Walikota , Rasyid, menyambut baik tawaran dari Gerakan Pemuda Tani (GEMPITA) untuk menjadi mitra dalam meningkatkan sektor tanaman .

Kolaborasi ini diharapkan dapat mengoptimalkan di wilayah yang aman untuk mendukung ketahanan pangan di Kota Palu. “Saya menyambut baik kerjasama ini. GEMPITA memiliki jaringan yang luas dan dapat membantu Kota Palu menjadi lebih baik,” jelas Hadianto, Selasa (23/07/24).

“Saya ingin melihat bukti nyata dari gerakan pembangunan ini, dan tentunya agar bantuan dari dapat tersalurkan dengan efektif dan menghasilkan dampak yang nyata,” tambahnya.

Kerjasama ini diharapkan dapat menjadi langkah awal dalam mewujudkan ketahanan pangan di Kota Palu, sekaligus memberikan peluang bagi pemuda tani untuk berkontribusi dalam pembangunan daerah. Demikian orang nomor satu di Kota Palu itu.

Dalam pertemuan tersebut, Koordinator Wilayah GEMPITA, Ade Surya Saputra, menyampaikan bahwa potensi pengembangan sektor tanaman pangan di Kota Palu masih cukup besar, meskipun dengan keterbatasan lahan yang aman.

“Memang, di Palu areanya terbatas untuk pengembangan tanaman pangan. Tapi, ada beberapa daerah yang masih aman dan potensial. Kami harap ini mendapat persetujuan dan dukungan penuh dari Walikota,” jelas Ade. (Dg)

Artikel ini telah dibaca 131 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

“Tidak Ada Jabatan Basah dan Kering”, Anwar Hafid Tantang Pejabat Pemprov Sulteng Berinovasi

15 Januari 2026 - 20:18

Gubernur Sulteng, ANwar Hafid

Sekretaris DPRD Sulteng Dorong Kinerja Aparatur pada Pelantikan Pejabat Eselon III dan IV

15 Januari 2026 - 19:59

Sekwan DPRD SULTENG

Anwar Hafid Lantik 389 Pejabat Pemprov Sulteng, Tekankan Data, Digitalisasi, dan Prestasi

15 Januari 2026 - 17:01

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Komisi IV DPRD Sulteng Pastikan Program 2026 Selaras Kebutuhan Masyarakat

15 Januari 2026 - 14:02

DPRD SULTENG

Gubernur Anwar Hafid Paparkan Hilirisasi Kelapa dan Pariwisata Danau Paisupok ke Bappenas

15 Januari 2026 - 11:31

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Anwar Hafid Dorong Kolaborasi Pemprov Sulteng–ITB untuk Pendidikan, Riset, dan Tata Ruang

15 Januari 2026 - 08:03

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah