Menu

Mode Gelap

Daerah · 16 Jul 2023

Kota Palu Raih Juara Umum pada POPDA 2023 di Parimo


					Photo : ist Perbesar

Photo : ist

PALU,netiz.id — Kota Palu berhasil menduduki posisi pertama pada ajang () Tingkat Provinsi tahun 2023, yang diadakan di Kabupaten .

Prestasi ini didasarkan pada perolehan medali dari 12 Kabupaten/Kota yang berkompetisi dalam event POPDA pada Sabtu, (15/7/23)

Kota Palu berhasil meraih 49 medali, terdiri dari 27 , 13 perak, dan 9 perunggu. Kabupaten Donggala berada di posisi kedua dengan perolehan total 28 medali, terdiri dari 6 emas, 7 perak, dan 15 perunggu. Sedangkan posisi ketiga ditempati oleh , yaitu Kabupaten Parigi Moutong, dengan perolehan total 21 medali, terdiri dari 6 emas, 7 perak, dan 8 perunggu.

Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Palu, Mohammad Akhir Armansyah, menyatakan bahwa dengan perolehan medali ini, Kota Palu berhasil meraih gelar Juara Umum pada POPDA Tingkat Provinsi Sulawesi Tengah tahun 2023.

“Alhamdulillah, Kota Palu menjadi juara umum. InsyaAllah, siang ini Wali Kota akan secara langsung menyambut kedatangan para dari Parigi Moutong,” Ungkap Kadis saat dikonfirmasi media. Minggu (16/7/23)

Seperti yang diketahui, POPDA Tingkat Provinsi Sulawesi Tengah yang berlangsung dari tanggal 13 hingga 15 Juli 2023 ini mengadakan kompetisi untuk empat (Cabor).

Cabang olahraga tersebut meliputi Atletik dengan 14 kelas, Karate dengan 13 kelas, Taekwondo dengan 22 kelas, dan Panahan dengan 6 kelas.

Dalam ajang ini, terdapat total 13 daerah yang berpartisipasi, termasuk 12 Kabupaten/Kota di Sulawesi Tengah. Namun, Kabupaten belum mengikuti acara tersebut. (TIM)

Artikel ini telah dibaca 40 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Anwar Hafid Lantik 389 Pejabat Pemprov Sulteng, Tekankan Data, Digitalisasi, dan Prestasi

15 Januari 2026 - 17:01

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

Komisi IV DPRD Sulteng Pastikan Program 2026 Selaras Kebutuhan Masyarakat

15 Januari 2026 - 14:02

DPRD SULTENG

Gubernur Anwar Hafid Paparkan Hilirisasi Kelapa dan Pariwisata Danau Paisupok ke Bappenas

15 Januari 2026 - 11:31

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid

PSSI Tetapkan Rudy Yulianto sebagai Plt Ketua Asprov Sulteng

15 Januari 2026 - 11:19

PSSI SULTENG

Rombak Skuad, Persipal Palu Pasang Target Bertahan di Kasta Kedua Liga Indonesia

15 Januari 2026 - 08:55

Persipal Palu

Anwar Hafid Dorong Kolaborasi Pemprov Sulteng–ITB untuk Pendidikan, Riset, dan Tata Ruang

15 Januari 2026 - 08:03

Gubernur Sulteng, Anwar Hafid
Trending di Daerah