Menu

Mode Gelap

Daerah · 24 Mei 2023

Relawan SDG Latih Para Santri Ponpes Miftaahul Khairaat Palu Desain Grafis dan Racik Kopi


					Relawan SDG Latih Para Santri Ponpes Miftaahul Khairaat Palu Desain Grafis dan Racik Kopi Perbesar

PALU,netiz.id (SDG) gelar desain grafis dan barista kopi untuk para santri dan santriwati Pondok Pesantren (Ponpes) Miftahul Khairaat Kota Palu, Rabu (24/5/2023).

Turut dalam kegiatan tersebut yakni Kordinator SDG Pusat, Acep Amiruddin.

Dalam sambutannya, Acep sapaan akrabnya menyampaikan bahwa kegiatan tersebut digelar guna menunjang kebutuhan daripada para santri dan santriwati, terlebih melihat tantangan dimasa depan yang mana dituntut memiliki jiwa wirausaha dan kreatifitas dalam dunia kerja.

“Kami berharap dan menginginkan generasi santri ini bisa mengikuti zaman, di zaman sekarang ini menuntut orang-orang harus kreatif seperti bidang desain grafis, konten kreator, dan sebagainya,” Ujarnya

Lebih lanjut, Acep katakan wirausaha seperti Kopi ini saat ini juga banyak diminati, dan ini menjadi peluang yang bisa dimanfaatkan oleh para santri ketika menginjakkan dirinya dalam dunia kerja.

“Relawan SDG akan terus menggelar kegiatan pelatihan serupa kedepannya, selain itu pula terdapat juga pemberian yang akan diberikan kepada Ponpes dan majelis-majelis ta’lim,” Ucapnya

“Jadi relawan santri dukung ganjar itu memiliki tiga target yaitu Ponpes, majelis ta’lim, dan -remaja muslim di seluruh Indonesia,” Tuturnya menambahkan

Acep menegaskan bahwa Relawan SDG bukan bagian daripada partai, melainkan dorongan dan inisiasi murni para santri yang memiliki misi yang sama untuk mendukung Ganjar Pranowo menjadi Presiden RI di 2024 mendatang.

“Kami para santri di seluruh Indonesia sepakat mendukung Ganjar Pranowo menjadi presiden di 2024 dan kami bukan bagian dari partai,” Tegasnya.

Ia menambahkan bahwa kegiatan tersebut tak hanya berhenti disitu saja. Jika nantinya Ganjar Pranowo sebagai Presiden RI, maka pihaknya akan memperjuangkan melaksanakan -program yang dapat bermanfaat bagi para santri dan Ponpes. Demikian Acep. (KB)

Artikel ini telah dibaca 31 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Yardin Hasan: Jurnalis Harus Tetap Kritis dan Independen

17 Februari 2025 - 11:27

Yardin Hasan

Buruh PT OSMI Meninggal Tertimpa Material 150 Kg

17 Februari 2025 - 09:06

PT OSMI

PT Bosowa Tambang Indonesia Dikabarkan Akan Menggugat Penyebar Video Longsor di Desa Loli Saluran

17 Februari 2025 - 08:26

Loli Saluran

Musrenbang Kecamatan Banawa Dimulai, Fokus pada Pembangunan Berkelanjutan

17 Februari 2025 - 07:13

Kecamatan Banawa

Warga Kelurahan Boya Donggala Digegerkan Penemuan Pemuda Gantung Diri

16 Februari 2025 - 12:51

Gantugn Diri

Anggota DPRD Hermin Hadiri Musrenbang, Dorong Realisasi Program Prioritas Masyarakat

16 Februari 2025 - 11:15

DPRD DONGGALA
Trending di Daerah