Menu

Mode Gelap

Daerah · 24 Agu 2022

Hadianto Rasyid Hadiri Seminar Penyusunan Indeks Ketimpangan di Wilayah Kota Palu


					Hadianto Rasyid Hadiri Seminar Penyusunan Indeks Ketimpangan di Wilayah Kota Palu Perbesar

PALU,netiz.id, H. Rasyid, SE menghadiri Seminar Akhir Penyusunan Indeks Ketimpangan Wilayah Kota (Indeks Wiliamson Kota Palu) di ruang rapat Bantaya Kantor Wali Kota Palu.

Wali Kota dalam sambutannya mengungkapkan rasa syukurnya atas kerja-kerja yang dilakukan oleh jajaran dan berbagai pihak terus berjalan dengan baik salah satunya melakukan Seminar Akhir tersebut. Rabu (24/8/22)

Menurut Hadianto indeks ketimpangan wilayah Kota Palu akan semakin membuka paradigma khususnya bagi Pemerintah Kota Palu berkaitan dengan apa yang menjadi perhatian untuk bisa mendorong ketimpangan yang wajar dan .

“Agar bisa menunjukkan bahwa pemerataan baik itu pendapatan maupun pertumbuhan dapat tercapai dan dilakukan dengan baik,” Ujarnya

Hadianto berharap para pimpinan OPD yang hadir baik secara daring maupun luring dapat memperhatikan dengan baik pemaparan tentang analisis ketimpangan wilayah Kota Palu tahun .

Selain itu, kata dia. para pimpinan OPD diharapkan memikirkan langkah-langkah yang harus dilakukan secara bersama-sama.

“Ada beberapa hal yang menyebabkan terjadinya pertumbuhan namun pendapatan rendah di Kota Palu,” Sebutnya

“Mungkin salah satu penyebabnya adalah faktor ketenagakerjaan. Penyebaran ketenagakerjaan kemudian kelas tenaga kerja. Mungkin ini merupakan faktor-faktor yang menjadi sumber potensi daripada ketimpangan yang terjadi,” Tambahnya

Hadianto menyatakan agar seminar akhir Penyusunan Indeks Ketimpangan Wilayah Kota Palu dapat dijadikan sebagai basis guna melakukan kebijakan-kebijakan yang proporsional untuk memperbaiki ketimpangan yang ada. Demikian orang nomor satu di kota Palu itu. (***)

 

 

Artikel ini telah dibaca 12 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Yardin Hasan: Jurnalis Harus Tetap Kritis dan Independen

17 Februari 2025 - 11:27

Yardin Hasan

Buruh PT OSMI Meninggal Tertimpa Material 150 Kg

17 Februari 2025 - 09:06

PT OSMI

PT Bosowa Tambang Indonesia Dikabarkan Akan Menggugat Penyebar Video Longsor di Desa Loli Saluran

17 Februari 2025 - 08:26

Loli Saluran

Musrenbang Kecamatan Banawa Dimulai, Fokus pada Pembangunan Berkelanjutan

17 Februari 2025 - 07:13

Kecamatan Banawa

Warga Kelurahan Boya Donggala Digegerkan Penemuan Pemuda Gantung Diri

16 Februari 2025 - 12:51

Gantugn Diri

Anggota DPRD Hermin Hadiri Musrenbang, Dorong Realisasi Program Prioritas Masyarakat

16 Februari 2025 - 11:15

DPRD DONGGALA
Trending di Daerah